Selain Jualan Takjil, Ini 7 Rekomendasi Usaha yang Berpotensi Laris Manis di Bulan Ramadan

- 12 April 2021, 13:32 WIB
Ilustrasi Takjil.
Ilustrasi Takjil. /

JURNAL MEDAN - Bulan Ramadan diyakini sebagai bulan dengan penuh keberkahan. Tidak hanya berlimpah pahala, di bulan Ramadan ini, kita juga bisa menjalankan usaha yang berpotensi menambahkan penghasilan

Banyak orang yang ingin membuka usaha sampingan memanfaatkan momentum bulan Ramadan. Salah satunya adalah dengan berjualan aneka macam takjil.

Tapi sebenarnya, selain menjual anek takjil dan minuman segar, terdapat beberapa usaha yang berpotensi laris manis di bulan Ramadan dan bisa menghasil cuan.

Baca Juga: 15 Ucapan Penyemangat Hadapi Puasa Ramadan 2021, Cocok Bagi Bunda yang Berjuang Siapkan Sahur dan Buka Puasa

Baca Juga: Lirik Lagu Batak 'Lebih Baik Menyendiri' - Dinamis Trio: Unang Salahon Au Molo Hutinggalhon Ho

Berikut 7 rekomendasi usaha yang berpotensi laris manis di Bulan Ramadan.

1. Aneka Macam Takjil Kekinian
Selain takjil yang banyak dijual oleh masyarakat seperti gorengan dan minum segar, aneka takjil kekinian memiliki potensi bisnis yang besar. Seperti misalnya Avocado Dalgona Coffee, Pie Susu Karamel, Dadar Gulung Milo dan lain-lain.

Bisnis ini juga tergolong mudah karena tidak perlu mengeluarkan modal cukup besar sekaligus memiliki peminat yang sangat banyak, khususnya dari kalangan anak muda.

2. Usaha Katering
Seiring dengan sudah diperbolehkannya buka puasa bersama dengan jumlah terbatas oleh pemerintah, maka bisnis usaha katering juga bisa menjadi alternatif yang bisa dilakukan selama Ramadan.

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah