319.776 Siswa SD-SMK Bakal Terima Dana PIP di Bulan Desember 2021, Segera Akses pip.kemdikbud.go.id

- 3 Desember 2021, 10:44 WIB
319.776 Siswa SD-SMK Bakal Terima Dana PIP di Bulan Desember 2021, Segera Akses pip.kemdikbud.go.id
319.776 Siswa SD-SMK Bakal Terima Dana PIP di Bulan Desember 2021, Segera Akses pip.kemdikbud.go.id /PEXELS/Ahsanjaya

3. Isi data NISN, tanggal lahir, bulan, dan tahun, serta nama Ibu Kandung

4. Klik cari, kemudian informasi mengenai penerima dapat dilihat.

Baca Juga: Terima 2 Notifikasi Ini? Selamat Anda Sebagai Pelaku UMKM yang Dapatkan BPUM Rp1,2 Juta Tahap 3

Berikut ini 3 golongan siswa yang dinilai memenuhi syarat dan telah menaati kewajiban yang telah ditetapkan Kemendikbud Ristek:

1. Menyimpan dan menjaga KIP dengan baik;

2. PIP merupakan bantuan pendidikan. Dana Manfaatnya harus digunakan untuk keperluan yang relevan;

3. Terus belajar dan bersekolah (tidak putus sekolah) dengan rajin, disiplin dan tekun.

Kami sangat menyarankan, kepada para siswa SD, SMP, SMA dan SMK agar tidak melanggar atau mengacuhkan tiga peraturan di atas.

Karena kalian bisa berpotensi di 'blacklist' oleh Kemendikbud Ristek sebagai daftar penerima dana bantuan PIP.

Baca Juga: KEMBALI TERJADI! Ricuh Liga 3 Zona Sumatera Utara, Eks Timnas Saktiawan Sinaga Mengamuk dan Pukul Penonton

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x