Cara Cek Penerima BLT Dana Desa Dapat Rp 300 Ribu pada Januari 2022, Perhatikan Syarat ini Agar Terdaftar

- 10 Januari 2022, 10:48 WIB
Cara Cek Penerima BLT Dana Desa Dapat Rp300 Ribu Januari 2022, Perhatikan Syarat Ini Agar Terdaftar di Link Resmi
Cara Cek Penerima BLT Dana Desa Dapat Rp300 Ribu Januari 2022, Perhatikan Syarat Ini Agar Terdaftar di Link Resmi /Pixabay

JURNAL MEDAN - Berikut cara cek penerima BLT Dana Desa pada Januari tahun 2022 yang akan dapat bantuan Rp300 ribu dengan memperhatikan  syarat sebagai penerima agar terdaftar di link Kemendes.

BLT Dana Desa tahun 2022 masih ada dan penyalurannya masuk dalam Peraturan Presiden (Perpres) 104/2021 tentang rincian APBN tahun anggaran 2022 yang salah satunya mengatur fokus penggunaan dana desa.

Perpanjangan BLT Dana Desa di tahun ini tetap memberikan bantuan kepada masyarakat yang terdaftar sebesar Rp300 ribu perbulannya.

Baca Juga: Lirik dan Chord Gitar Lagu Batak Masihol, Dipopulerkan Marsada Band. Ciptaan Mendiang Marlundu Situmorang

Pemerintah telah memberikan alokasi penggunaan dana desa sebanyak 40 persen untuk BLT Dana Desa di tahun 2022 yang diawasi langsung Mendes PDTT

Kemendes PDTT membuka Posko Pelayanan di setiap Desa agar penyaluran BLT Dana Desa tepat pada sasaran yang diinginkan.

Bantuan BLT Dana Desa ini dapat dicairkan dengan mudah melalui kantor desa atau kelurahan setempat.

Apakah Anda terdaftar atau tidak sebagai penerima BLT Dana Desa bisa cek langsung melalui situs sid.kemendesa.go.id. Berikut caranya.

Baca Juga: Ditanya Soal Naturaliasi Pemain Timnas Indonesia, Shin Tae Yong: Saya Sangat Ingin, Tapi Terkendala Prosedur

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x