Profil Stevany Sianturi, Artis Batak Asal Sibolga Yang Terkenal Lewat Lagu Jujur Do Au Cinta Dilengkapi Lirik

- 11 Juli 2022, 18:10 WIB
Penyanyi Batak Yolanda Sianturi
Penyanyi Batak Yolanda Sianturi /Screenshot YouTube

 

JURNAL MEDAN - Berikut ini profil singkat Yolanda Stevany Sianturi, dikenal dengan nama panggung Yolanda Sianturi, terkenal lewat Lagu Batak Jujur Do Au Cinta.

Lirik Lagu Batak Jujur Do Au Cinta dapat anda simak pada bagian akhir artikel lengkap dengan artinya.

Yolanda Sianturi merupakan artis pendatang baru dari tanah Batak yang berasal dari Kota Sibolga Sumatera Utara.

Baca Juga: Chord dan Lirik Lagu Batak Martangan Pudi - Nagabe Trio, Jonjong Au Salah Inang

Dalam single perdananya, Yolanda Sianturi membawakan sebuah Lagu Batak yang berjudul Jujur Do Au Cinta.

Yolanda Sianturi sendiri tergabung di bawah naungan CMD RECORD dan telah mengunggah single pertama Yolanda Sianturi ke Youtube pada 9 Juli 2022.

Lagu Batak Jujur Do Au Cinta telah ditonton lebih dari 33 ribu kali sejak pertama kali dirilis oleh akun CMD RECORD.

Baca Juga: Rendang Daging Kambing, Apa Saja Bumbu Rendang Daging Kambing? Bagaimana Cara Membuatnya! Ini Resepnya!

Diketahui Yolanda Sianturi memiliki nama panggung lain dengan sebutan Queen Lola dan saat ini masih berusia 22 tahun.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini profil singkat Yolanda Sianturi yang terkenal lewat single pertamanya dengan judul Jujur Do Au Cinta.

Nama Lengkap: Yolanda Stevany Sianturi

Tanggal Lahir: 23 Januari 2000

Baca Juga: Nonton Anime Classroom of The Elite Season 2 Episode 2 Sub Indo. Selain Otakudesu Anoboy, Ini Link Legalnya

Akun Facebook: Yolanda Stevany Sianturi

Kota Asal: Kota Sibolga, Sumatera Utara

Sekolah Asal: SMA Negeri 2 Sibolga

Berikut ini lirik lengkap Lagu Batak Jujur Do Au Cinta dari Yolanda Sianturi

Unang ma dirippu ho

(janganlah kau kira)

Sandiwara cintakki tuho

(cintaku untukmu hanya sandiwara)

Dibereng ho hera dang serius mangkaholongi ho

Baca Juga: Eks Wagub Jabar Dede Yusuf Ungkap Hubungan Keluarga Dengan Jeje Slebew

(kau lihat aku seperti tidak serius menyayangimu)

Sala doi sala hasian penilaian mi tu au

(kau sudah salah menilai ku sayang)

Sasintong na dibagasan rohakkon

(sejujurnya didalam hatiku)

Sasada ho do ito cintakku

(hanya kau lah cintaku sayang)

Hodo hasian nampuna au saleleng on

(kaulah sayang yang memiliku selama ini)

Pos roham papos roham di au

(percaya, percaya lah hatimu padaku)

Holan hodo cintakki

(hanya engkau lah cintaku)

Baca Juga: Chord Gitar Lagu Batak Tartipu Au Cover Nagabe Trio: Kunci Dasar, Cocok untuk Pemula

Reff:

Unang ma ito pabege bege hata hata ni halak

(jangan kau dengarkan semua omongan orang)

Godang do akka cara

(begitu banyak cara)

Bohama asa sega hubunganta on

(bagaimana agar hubungan kita hancur)

Pabenget roham baen au nomor 1 dibagasan ni roham

(yakinkan lah hatimu jadikan aku nomor 1 di hatimu)

Jujur do au cinta

(jujur aku sudah cinta)

Situtu do holongki tuho

Hasian.....

(cintaku sungguh sungguh untukmu sayang)

Demikian profil singkat Yolanda Sianturi yang merupakan artis Lagu Batak pendatang baru dan saat ini sudah merilis lagu perdananya dengan judul Jujur Do Au Cinta.***

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x