Standar Ganda FIFA dan UEFA Soal Politik di Sepakbola, Giliran Palestina Heboh, Perang Rusia vs Ukraina Senyap

- 27 Februari 2022, 05:00 WIB
Standar Ganda FIFA dan UEFA Soal Politik di Sepakbola, Giliran Palestina vs Israel Heboh, Pas Perang Rusia vs Ukraina Senyap
Standar Ganda FIFA dan UEFA Soal Politik di Sepakbola, Giliran Palestina vs Israel Heboh, Pas Perang Rusia vs Ukraina Senyap /Twitter

JURNAL MEDAN - Sebuah meme beredar di media sosial yang mengkritik standar ganda FIFA dan UEFA dalam melihat aturan politik di dunia sepakbola.

Meme tersebut menyatakan FIFA dan UEFA heboh dan membiarkan kampanye stop war terhadap perang Rusia vs Ukraina sementara dulu giliran perang Palestina vs Israel senyap bahkan cenderung galak.

Meme yang beredar tegas membandingkan sikap standar ganda FIFA dan UEFA terhadap dua perang tersebut.

Baca Juga: Rusia Ancam Facebook karena Dinilai 'Meracuni', Dampaknya Langsung Terasa, Pengguna Keluhkan Akses

Pada gambar pertama FIFA seperti mendukung ungkapan no to war terhadap perang Rusia vs Ukraina.

Kebetulan yang menjadi contoh adalah kampanye di lapangan hijau yang dilakukan pesepakbola Ukraina Ruslan Malinovskyi yang viral di Liga Europa.

Pada gambar kedua memperlihatkan seorang pesepakbola yang memberikan simpati terhadap Palestina. FIFA pun digambarkan galak di gambar tersebut.

Jurnalis Inggris sekaligus penulis Barney Ronay menilai FIFA maupun UEFA telah melakukan blunder dengan membiarkan kampanye not to war terhadap perang Rusia vs Ukraina.

Baca Juga: Presiden Ukraina Sampaikan Salam Perpisahan Kepada Rakyatnya Melalui Sebuah Video, Begini Isi Pesannya!

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x