Naskah PDF Khutbah Jumat Singkat Tema: Khutbah Terakhir Rasulullah di Bulan Sya'ban

- 6 Maret 2022, 20:50 WIB
Naskah PDF Khutbah Jumat
Naskah PDF Khutbah Jumat /Pexels/Kedar Bhave

Baca Juga: CONTOH Naskah Khutbah Jumat, Tema: Spirit Hijrah di Masa Pandemi

Ada sahabat yang bertanya: Ya Rasulallah: Tidak semua dari kami bisa menemukan makanan buka puasa untuk orang yang puasa.

Lalu Rasulullah menjawab: Allah memberikan pahala bagi yang memberi buka puasa orang puasa walau sececap susu, satu kurma, atau seteguk minuman. Dan yang mengeyangkan orang puasa, kelak Allah akan meminumkannya air telaga yang satu tegukan membuatnya tak akan haus sampai masuk syurga.

Ramadhan adalah bulan, dimana awalnya rahmat, pertengahannya ampunan, dan akhirnya terbebas dari neraka. Perbanyaklah empat hal ini; dua hal bisa meridhakan tuhanmu, dua hal lain adalah yang pasti kalian butuhkan

Dua hal yang meridhakan tuhanmu adalah bersaksi bahwa tiada tuhan selain Allah dan permintaan ampunan kalian padaNya. Sedang dua hal yang pasti kalian butuhkan adalah: Pintalah kalian akan syurga, dan terjaga dari api neraka.”

أَقُوْلُ قَوْلِ هَذَا وَاسْتَغْفِرُوْاللَّهَ الْعَظِيْمِ إِنَّهُ هُوَ الْغَفُورُ الرَّحِيمُ

Khutbah Kedua

Khutbah Jumat Kedua
Khutbah Jumat Kedua

 

Untuk dapatkan versi PDF bisa klik link berikut >>> KLIK DI SINI.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah