Khutbah Jumat Singkat, Tema: Bentuk Fitnah di Akhir Zaman

- 15 Maret 2022, 10:42 WIB
Khutbah Jumat Singkat, Tema: Bentuk Fitnah di Akhir Zaman
Khutbah Jumat Singkat, Tema: Bentuk Fitnah di Akhir Zaman /pexels.com/@pixabay

Jamaah Jumat yang dimuliakan Allah,

Izinkanlah khotib pada kesempatan yang mulia ini untuk menyampaikan khutbah singkat dengan tema bentuk fitnah di akhir zaman.

Jamaah Jumat rahimakumullah,

Sangat beragam fitnah yang akan terjadi nanti di akhir zaman. Sebagai seorang Muslim yang beriman maka sepatutnya mempercayai bahwa hari kiamat itu akan datang suatu saat nanti.

Namun, sebelum hari itu, akan muncul berbagai fitnah yang akan menimpa seluruh manusia di dunia.

Nabi Muhammad SAW telah menceritakan bahwa sesungguhnya salah satu di antara tanda-tanda kiamat adalah terjadinya fitnah-fitnah besar yang menyebabkan bercampur aduknya antara yang hak atau kebenaran dengan yang batil atau kesalahan.

Baca Juga: Contoh Khutbah Jumat Tentang Hukum-Hukum Fikih yang Berkaitan dengan Bulan Ramadhan

Maka iman menjadi mudah bergoncang. Sehingga seorang yang di waktu pagi masih beriman, bisa menjadi kafir di waktu sore hari. Dan yang pada sore harinya beriman, pada pagi harinya menjadi kafir. Fitnah itu terus-menerus terjadi di tengah-tengah manusia sampai datangnya hari kiamat.

Ibnu Katsir dalam bukunya “Dahsyatnya Hari Kiamat: Rujukan Lengkap Hari Kiamat dan Tanda-Tandanya berdasarkan Al-Qur’an dan As-Sunnah” menjelaskan sebagai berikut bawah ada beberapa fitnah yang akan terjadi di akhir zaman.

1.Kerusakan Merajalela sehingga Orang Hidup Iri kepada Orang Mati

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Sumber: fathulghofur.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah