Sudah Ditakdirkan Allah 50 Ribu Tahun Sebelum Penciptaan Langit dan Bumi, Inilah Amalan Pembuka Rezeki

- 4 Mei 2022, 19:37 WIB
Amalan Pembuka Rezeki yang Sudah Ditakdirkan Allah 50 Ribu Tahun Sebelum Penciptaan Langit dan Bumi
Amalan Pembuka Rezeki yang Sudah Ditakdirkan Allah 50 Ribu Tahun Sebelum Penciptaan Langit dan Bumi /Dok. Istimewa

JURNAL MEDAN - Berikut ini amalan pembuka pintu rezeki. Sebuah hadis menyebut rezeki sudah ditakdirkan 50 ribu tahun sebelum penciptaan langit dan bumi.

Kalau rezeki sudah ditakdirkan, bukan berarti kita tak perlu bekerja dan berusaha. Rezeki bukan saja harta, tapi memiliki makna yang lebih luas seperti kesehatan dan ketenangan.

Seorang muslim wajib bekerja dan berusaha karena harus melakukan sebab, termasuk mendekatkan diri kepada Allah melakukan amalan sehingga pintu rezeki dibuka. 

Baca Juga: Teks Khutbah Jumat Terbaru, Tema: Akhirat Adalah Tempat Yang Hakiki

Dari HR Muslim dari Abdullah bin Amr RA, Nabi Muhammad pernah bersabda,

"Allah telah menulis takdirnya semua makhluk 50 ribu tahun sebelum Allah menciptakan langit dan bumi. Dan arys Allah di atas air."

Allah Ta’ala berfirman,

وَاللَّهُ فَضَّلَ بَعْضَكُمْ عَلَى بَعْضٍ فِي الرِّزْقِ

"Dan Allah melebihkan sebahagian kamu dari sebagian yang lain dalam hal rezeki." (QS. An-Nahl: 71).

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah