Bacaan Doa Ketika Melihat Ka'bah, Jangan Sampai Dilewatkan Saat Sedang Haji dan Umrah

- 15 Juni 2022, 10:04 WIB
Bacaan Doa Singkat Saat Melihat Ka'bah/Konevi/pixabay.com
Bacaan Doa Singkat Saat Melihat Ka'bah/Konevi/pixabay.com /

  JURNAL MEDAN - Dalam artikel ini tedapat doa yang biasa dibacakan oleh jamaah haji dan umrah saat melihat Ka'bah.

Bagi umat Islam yang sedang menunaikan ibadah haji atau umrah tentu akan berkesempatan melihat Ka'bah secara langsung.

Karena tempat melaksanakan ibadah haji dan umrah itu sendiri memang berada di sekitar Ka'bah.

Baca Juga: Teks Khutbah Idul Adha Dilengkapi Khutbah Pertama dan Kedua, Tema Kurban Sebagai Perwujudan Takwa

Dan salah satu rukun haji dan umrah adalah mengelilingi Ka'bah sebanyak 7 kali atau dikenal dengan sebutan Tawaf.

Kesempatan untuk dapat melihat Ka'bah secara langsung adalah suatu hal yang luar biasa bagi setiap muslimin.

Apalagi bagi kaum muslimin yang berasal dari tanah air, yang kesempatan untuk bisa mengunjungi Ka'bah terkadang hanya sekali dalam seumur hidup.

Baca Juga: 6 Amalan Sunah Ini Jarang Dikerjakan Saat Idul Adha, Nomor 5 Paling Sering Ditinggalkan

Untuk itu saat ada kesempatan berhaji dan umrah, jangan lupa untuk membacakan doa ketika melihat Ka'bah berikut ini.

Dilansir dari laman NU Online, Imam An Nawawi menyebutkan dalam kitabnya yang berjudul Al-Idhah fi Manasikil Hajji.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah