Apa Beda Saling Mencintai Karena Allah dengan Saling Mencintai Saja? Ini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

- 14 Juli 2022, 10:34 WIB
Ustadz Adi Hidayat UAH
Ustadz Adi Hidayat UAH /Youtube

"Karena ketika salah satu diantara kita wafat, maka kita harus saling mendoakan ya," kata UAH.

Di akhir ceramah UAH mengatakan hal-hal yang seperti itu bahkan disebut dalam hadits yang lain.

Kalau seorang sahabat dihisab duluan kemudian masuk surga dan dia belum menemukan kawannya, maka dia akan meminta kepada Allah.

"Ya Allah di dunia saya bersama dengan si Fulan, mohon ya Allah dengan segala kemuliaanmu jadikan saya bergandengan tangan dengannya masuk dalam surga," kata UAH.

Baca Juga: Penjelasan UAS Tentang Hari-hari yang Diharamkan Berpuasa di Bulan Dzulhijjah, Tahun Ini Tanggal Berapa?

Oleh karena itu ceramah UAH mengajak kita untuk mencari teman yang selalu membawa kepada kebaikan, supaya kelak kita tetap bersama-sama masuk dalam surganya Allah. ***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah