Naskah Singkat Khutbah Jumat Ringkas 3 Februari 2023. Tema Sifat Surga dan Para Penghuninya

- 3 Februari 2023, 10:11 WIB
Naskah Singkat Khutbah Jumat Ringkas 3 Februari 2023. Tema Sifat Surga dan Para Penghuninya
Naskah Singkat Khutbah Jumat Ringkas 3 Februari 2023. Tema Sifat Surga dan Para Penghuninya /

Maka Allah berfirman, “Kasihan engkau, wahai anak Adam! Betapa cepatnya engkau menghianati janji. Bukankah engkau telah berjanji kepada-Ku untuk tidak meminta selain apa yang telah Aku berikan kepadamu?”

Ia mengatakan, “Wahai Rabb, janganlah Engkau jadikan aku sebagai makhluk-Mu yang paling sengsara”.

Allah pun tertawa kepadanya, kemudian mengizinkannya masuk surga. Lalu Allah mengatakan kepadanya, kemudian mengizinkannya masuk surga.

Lalu Allah mengatakan kepadanya, “Berangan-anganlah!” Ia pun berangan-angan hingga ketika angan-angan nya telah terputus, maka Allah mengatakan, “Berangan-anganlah demikian dan demikian”. Allah mengingatkannya hingga ketika angan-angannya habis, maka Allah mengatakan, “Engkau mendapatkan hal itu dan yang semisal itu”.

Abu Sa’id al Khudri mengatakan kepada Abu Hurairah,” Rasulullah mengatakan ,” Allah berfirman,” Engkau mendapatkan hal itu dan sepuluh kali lipatnya.”

Subhanallah.. betapa pemurahnya Allah Ta’ala. Dia memaafkan, memberikan kenikmatan, dan menganugerahi seseorang dengan karunia yang sangat banyak. Jika orang terakhir yang masuk ke dalam surga setelah disiksa terlebih dahulu di neraka mendapatkan kenikmatan yang begitu besar, 10x lipat dari hal ternikmat yang bisa ia bayangkan. Bagaimana dengan orang-orang yang masuk lebih awal ke adalam surga? Tentu jauh lebih nikmat.

Mudah-mudahan Allah menganugerahkan kepada kita semua surga. Kita dimasukkan ke dalamnya tanpa harus singgah di neraka terlebih dahulu.

بَارَكَ اللهُ لِي وَلَكُمْ فِيْمَا سَمِعْتُمْ، وَأَسْتَغْفِرُ اللهَ لِي وَلَكُمْ وَلِسَائِرِ المُسْلِمِيْنَ.

Khutbah Kedua:

اَلْحَمْدُ لِلَّهِ العَظِيْمِ الجَلِيْلِ، اَلْغَفُوْرِ الرَّحِيْمِ، وَالصَّلَاةُ وَالسَّلَامُ عَلَى خَاتَمِ رُسُلِهِ وَأَفْضَلِهِمْ، وَآلِهِ وَأَصْحَابِهِ، وَتَمَمِ بِالتَّابِعِيْنَ لَهُ بِإِحْسَانٍ.
وَبَعْدُ، أَيُّهَا المُسْلِمُوْنَ: فَاتَّقُوا اللَّهَ عِبَادَ اللَّهِ، وَلَا تَشْغَلَنَّكُمْ عَن هَذِهِ الْجَنَّةِ صَوَارِفُ الدُّنْيَا.

Halaman:

Editor: Ade Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x