Naskah Khutbah Idul Fitri 2023 1443 H Singkat. Sukses Meraih Ramadhan di Momen Hari Kemenangan

- 5 April 2023, 22:24 WIB
Naskah Khutbah Idul Fitri 2023 1443 H Singkat. Sukses Raih Ramadhan di Momen Lebaran Tiba
Naskah Khutbah Idul Fitri 2023 1443 H Singkat. Sukses Raih Ramadhan di Momen Lebaran Tiba /Pixabay

Kewajiban Puasa Ramadhan
Kita semua tau bahwa bahwa puasa itu hanya diwajibkan kepada orang-orang yang beriman sebagaiman Allah berfirman:

اَعُوْذُ بِاللهِ مِنَ الشَّيْطَانِ الرَّجِيْم بسم الله الرّحمن الرّحيم يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُتِبَ عَلَيْكُمُ الصِّيَامُ كَمَا كُتِبَ عَلَى الَّذِينَ مِنْ قَبْلِكُمْ لَعَلَّكُمْ تَتَّقُونَ

“Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa.”

Takwa adalah mempunyai niala paling tinggi untuk tingkat kemuliaan manusia.

Taqwa Standar Kemuliaan Manusia
Tingginya derajat kemuliaan manusia itu tergantung pada nilai ketaqwaannya, sebagaimana Allah berfirman dala surat Al-Hujarot ayat 13:

إِنَّ أَكْرَمَكُمْ عِندَ اللَّهِ أَتْقَاكُمْ ۚ إِنَّ اللَّهَ عَلِيمٌ خَبِيرٌ

Yang artinya: “Sesungguhnya orang yang paling mulia diantara kamu disisi Allah ialah orang yang paling taqwa diantara kamu. Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui lagi Maha Mengenal”.

Takwa tidak bisa dicapai hanya dengan sebatas menahan lapar dan dahaga. Ada yang paling pokok perlu ditahan, yakni ketergantungannya manusia kepada hal-hal yang selain Allah. Insan yang berpuasa secara sungguh-sungguh maka ia akan mencegah dirinya dari segala bentuk perbuatan tercela seperti mengubar syahwat, berdusta, ghibah, merendahkan orang lain, pamer’, menyakiti orang lain dan sebagainya. Secara Ilmu Fikih Tanpa itu, puasa kita mungkin sah, hanya saja belum tentu berharga dalam pandangan Allah subhanahu wata’ala.

Rasulullah sendiri pernah bersabda:

كَمْ مِنْ صَائِمٍ لَيْسَ لَهُ مِنْ صِيَامِهِ إِلَّا الْجُوعُ

Halaman:

Editor: Ade Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x