Khutbah Jumat Terbaru Singkat Akhir Syawal, Selalu Merasa Diawasi Allah, Jadi Kunci Keimanan dan Ketakwaan

- 18 Mei 2023, 11:59 WIB
Khutbah Jumat Terbaru Singkat Akhir Syawal, Selalu Merasa Diawasi Allah, Jadi Kunci Keimanan dan Ketakwaan
Khutbah Jumat Terbaru Singkat Akhir Syawal, Selalu Merasa Diawasi Allah, Jadi Kunci Keimanan dan Ketakwaan /pixabay

JURNAL MEDAN - Inilah naskah khutbah Jumat terbaru dan Singkat Akhir Syawal tentang nilai keimanan dan ketakwaan hamba.

Judul khutbah jumat kesempatan ini adalah Selalu Merasa Diawasi Allah, Jadi Kunci Keimanan dan Ketakwaan.

Insan di dunia merasa diawasi Allah akan menjadi kunci.

Dimana dalam mengerjakan ibadah akan semakin meningkat.

Baca Juga: Download Nonton Oshi no Ko Episode 6 Sub Indo Terbaru. Link Streaming Anime Gratis di Bstation TV Anoboy

Selain itu dalam segi ibadah maupun perbuatan baik lainnya.

Dengan senantiasa merasa di awasi dan ingat kepada sang khaliq akan meningkatkantakwa.

Khutbah Pertama

الحمد لله جابرِ قلوب المُنكسرة قلوبهم مِن أجْلِه، وغافرِ ذنوب المستغفرين بفضله، وأشهد أنْ لا إله إلا الله، وحده لا شريك له، ولا شيء كمثله، وأشهد أنَّ محمدًا عبده ورسوله، أرسلَه بالهدى ودين الحق ليُظهِرَه على الدين كلِّه، وخيَّرَه بين أنْ يكون ملِكًا نبيًّا أو عبدًا رسولاً، فاختار مقام العبودية مع الرسالة، تنويهًا بشرَف هذا المَقام وفضلِه، صلى الله عليه وعلى آله وصحبه، والمستمسكين مِن بعدِهِم بحبلِه.
أمَّا بعد أيُّها الناس:

Halaman:

Editor: Ade Kurniawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x