7 Obat Sakit Gigi, Salah Satunya dengan Bawang Putih

- 3 Juni 2021, 11:35 WIB
Ilustrasi foto orang sakit gigi
Ilustrasi foto orang sakit gigi /Andrea Piacquadio/pexels

Anda dapat menggunakan kompres air dingin untuk menghilangkan rasa sakit, terutama jika ada jenis trauma yang menyebabkan sakit di gigi Anda.

Baca Juga: Ini 7 Potret Terkini Tiwi eks T2 Usai Lahirkan Anak Kedua: Penampilan Seperti Remaja

Kompres air dingin akan menyebabkan pembuluh darah di area tersebut mengerut. Ini membuat rasa sakit tidak terlalu parah.

Caranya kompres kain dengan air es, lalu tempelkan ke area gigi Anda yang sakit.

3. Berkumur dengan air garam

Air garam adalah disinfektan alami yang dapat membantu melonggarkan partikel makanan dan kotoran yang mungkin tersangkut di sela-sela gigi.

Mengobati sakit gigi dengan air garam juga dapat membantu mengurangi peradangan dan menyembuhkan luka mulut.

Baca Juga: Nggak Bisa Pantun sampai Muka Kayak Maling, 7 Alasan Kocak Ini Bikin Putus Cinta Jadi Makin Sengsara

Caranya dengan mencampurkan air dengan garam, lalu gunakan sebagai air kumur.

4. Tempelkan kantong teh peppermint

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah