Cerita Horor Misteri Dibalik Pesona Air Terjun Jagir Banyuwangi, Dijaga Dua Putri Cantik Jelita

- 24 Juli 2022, 10:50 WIB
Cerita Horor Misteri Dibalik Pesona Air Terjun Jagir Banyuwangi
Cerita Horor Misteri Dibalik Pesona Air Terjun Jagir Banyuwangi /yukbanyuwangi.co.id

JURNAL MEDAN - Banyuwangi merupakan kabupaten terbesar di provinsi Jawa timur serta mempunyai julukan the sunrise of Java.

Banyuwangi dengan sejuta parawisatanya mulai wisata alam, budaya, hingga kulinernya khas dapat dijumpai di Banyuwangi.

Banyuwangi juga memiliki tempat eksotis tak hanya satu ada banyak air terjun dengan panorama alam membuat betah dan berlama-lama disana.

Baca Juga: Cerita Horor KRL Depok Cikini Tahun 2000-an, Dikira Naik Kereta Malah Menyusuri Rel Sendirian Tengah Malam

Nah, salah satunya yakni air terjun Jagir. Destinasi wisata alam ini terletak di dusun kampung anyar desa tamansuruh kecamatan Glagah Banyuwangi.

Diberi nama air terjun Jagir sendiri dikarenakan airnya yang keluar dari akar pohon Jagir yang konon katanya dikeramatkan oleh penduduk setempat.

Ada tiga air terjun super indah ditempat yang sama, air terjun pertama memiliki ketinggian sekitar 10-20 meter dengan nama air terjun kembang.

Baca Juga: Kisah Horor Pabrik Gula di Cirebon, Bekas Pesugihan, Tempat Ngumpul Jin yang Banyak Cerita Mistis

Kedua memiliki ketinggian sekitar 30-40 meter dengan julukan air terjun bersaudara.sedangkan yang ketiga terletak agak dalam dan harus menyesuri jalan bebatuan ke atas sejauh 15-20 menit.

Saking indahnya sampai disebut-sebut sebagai air terjun bidadari karena airnya yang sangat jernih.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x