Cerita Horor Lawang Sewu Semarang, Sering Terdengar Teriakan Histeris, Ternyata Dulu Jadi Tempat Pembantaian

- 2 Agustus 2022, 23:51 WIB
Cerita Horor Bangunan Tua Lawang Sewu Semarang
Cerita Horor Bangunan Tua Lawang Sewu Semarang /YouTube Bico Story

Tak jarang orang yang pernah kali melihat gedung ini mengira bahwa jendela itu adalah pintu.

Bangunan Lawang Sewu di design dengan pintu sebanyak 429 buah pintu.

Baca Juga: Cerita Horor Kisah Nyata! Kelaparan Saat Perjalanan, Supir Ini Makan di Warung Pecel Lele Gaib di Magelang

Melansir dari berbagai sumber, konon katanya dulu Lawang Sewu menjadi tempat pembantaian.

Pada masa penjajahan Belanda banyak orang Pribumi dan warga Belanda meregang nyawa ditempat ini.

Matinya orang-orang di Lawang Sewu ini pun sangat tragis. Sebab mereka meregang nyawa karena lemas tak berdaya di penjara kecil yang ada di lorong bawah tanah.

Baca Juga: Cerita Horor Kisah Nyata, Mancing Malam Hari di Kali Nyoho Sleman, Pemuda Ini Kaget Dapat Tangan Genderuwo

Sementara warga Belanda yang dikisahkan banyak meregang nyawa di Lawang Sewu terjadi pada masa pemerintahan Jepang.

Selain jadi tempat pembantaian, di Lawang Sewu juga terdapat sumur yang konon dulunya dijadikan tempat pembuangan orang yang dibunuh.

Sumur tersebut kini telah ditutup, karena sering terdengar teriakan memilukan.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Sumber: YouTube/BiCo Story


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x