Buruan Tanam! 7 Tanaman Ternyata Bisa Membawa Kekayaan Menurut Islam, Nomor 7 Mudah Ditanam di Indonesia

- 26 Oktober 2021, 21:00 WIB
7 Tanaman Ternyata Pembawa Kekayaan Menurut Islam. Salah  kurma, buah tin, bawang dan buah pisang yang mudah ditanam di Indonesia
7 Tanaman Ternyata Pembawa Kekayaan Menurut Islam. Salah kurma, buah tin, bawang dan buah pisang yang mudah ditanam di Indonesia /Pixabay.com

JURNAL MEDAN - Dalam Islam, dikenal beberapa tanaman ternyata pembawa kekayaan. Pembawa kekayaan yang dimaksud disini adalah dari segi manfaat dari buah itu sendiri yang mendatangkan pundi-pundi kekayaan.

Tanaman seperti Buah Tin, bawang, kurma, buah zaitun hingga buah pisang merupakan jenis tanaman buah yang disebutkan dalam Al Quran. Buah dan tanaman ini jika ditanam dan dikelola dengan bagus akan bisa mendatangkan keuntungan yang berlimpah untuk pemiliknya.

Maka tak jarang tanaman-tanaman tersebut dijadikan komoditas jual beli untuk mendatangkan kekayaan.

Baca Juga: Sinopsis Balika Vadhu: Anandi Menang Telak Saat Pemilihan di Desa, Gauri Mengajarkan Jagdish Arti Cemburu

Karena pada dasarnya, dalam Islam tidak mengenal tanaman pembawa kekayaan, melainkan usaha dari manusia itu sendiri dan atas izin Allah.

Dilansir Jurnal Medan dari kanal Youtube Maswil Huda, yang diunggah 25 Juli 2020, berikut 7 tanaman pembawa kekayaan karena manfaatnya menurut Islam.

1. Buah Tin

Buah tin adalah tanaman yang istimewa. Bahkan dalam Al Quran terdapat nama surah At Tin yang menyebutnya yang menjadi keistimewaan buah ini.

Buah tin mengandung banyak mineral, seperti kalsium, fosfor, besi dan sejumlah vitamin seperti vitamin A, B dan C.

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x