Tahun 2022 Disebut Sebagai Shio Macan Air dan Shio Paling Hoki, Ini Penjelasannya

- 30 Desember 2021, 18:19 WIB
Tahun 2022 Disebut Sebagai Shio Macan Air dan Shio Paling Hoki, Ini Penjelasannya
Tahun 2022 Disebut Sebagai Shio Macan Air dan Shio Paling Hoki, Ini Penjelasannya /Soham Mukherjee / Pixabay

Dalam aktivitas sehari-hari biasanya banyak anak-anak keturunan China yang memakai topi atau sepatu yang bergambar macan sebagai simbol keberuntungan.

Berikut klasifikasi shio Macan berdasarkan tanggal, tahun, dan elemennya.

1. Tahun 2022 dari 1 Februari 2022 - 1 Januari 2023 dengan elemen Macan Air.

2. Tahun 2010 dari 14 Februari 2010 – 2 Februari 2011 dengan elemen Macan Emas.

3. Tahun 1998 dari 28 Januari 1998 – 15 Februari 1999 dengan elemen Macan Api.

Baca Juga: VIRAL Video Pria Menyemburkan Minuman Ke Wajah Anak Kecil di Kafe, Warganet: Tidak Bermoral

4. Tahun 1998 dari 28 Januari 1998 – 15 Februari 1999 dengan elemen Macan Api.

5. Tahun 1962 dari 5 Februari 1962 – 24 Januari 1963 dengan elemen Macan Air.

6. Tahun 1950 dari 17 Februari 1950 – 5 Februari 1951 dengan elemen Macan Emas.

7. Tahun 1938 dari 31 Januari 1938 – 18 Februari 1939 dengan elemen Macan Api.

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah