Jam Buka atau Operasional Kebun Raya Bogor Terbaru, Jadi Tujuan Destinasi Wisata untuk Warga Jabodetabek

- 5 Mei 2022, 07:04 WIB
Jam Buka atau Operasional Kebun Raya Bogor Terbaru, Jadi Tujuan Destinasi Wisata Warga Jabodetabek
Jam Buka atau Operasional Kebun Raya Bogor Terbaru, Jadi Tujuan Destinasi Wisata Warga Jabodetabek /@kebunraya.id

1. Buka laman https://www.kebunraya.id 

2. Klik Register, kemudian isi data diri lengkap. Lakukan registrasi terlebih dahulu sebelum membeli tiket. Pastikan alamat email yang dimasukkan masih aktif.

3. Pilih jumlah tiket yang akan dibeli

4. Periksa kembali pembelian tiket pada halaman konfirmasi

Baca Juga: Tes Fokus: Ayo Bantu Santa Menemukan Beruangnya yang Tersembunyi di Antara Rusa Kutub

5. Pilih jenis pembayaran yang tersedia, kemudian klik 'Setuju' pada term and condition, lalu klik 'Submit'

6. Lakukan pembayaran melalui kartu kredit atau scan QR aplikasi bank dan dana digital. Jika memilih pembayaran scan QR, maka pembeli harus screenshot QR yang tertera.

7. Unggah screenshot QR yang tadi, kemudian selesaikan pembayaran

8. Jika pembayaran sudah dilakukan, maka tiket Kebun Raya Bogor sudah bisa digunakan

Harga tiket Kebun Raya Bogor dibedakan berdasarkan hari dan juga wisatawan yang datang. Jangan lupa untuk membeli tiket kendaraan juga saat hendak berkunjung ke Kebun Raya Bogor.***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah