Cerita Rakyat Kisah Heroik Srikandi dari Tanah Batak Siboru Sangkar Sodalahi

- 7 Agustus 2022, 11:03 WIB
Legenda Kisah Heroik Srikandi Dari Tanah Batak Siboru Sangkar Sodalahi
Legenda Kisah Heroik Srikandi Dari Tanah Batak Siboru Sangkar Sodalahi /YouTube/Romauli Edukasi


JURNAL MEDAN - Berikut ini Cerita Rakyat kisah paling tragis sekaligus heroik dari Tanah Batak yakni tentang keturunan Si Marsaitan yakni Siboru Sangkar Sodalahi.

Cerita Rakyat Siboru Sangkar Sodalahi merupakan kisah tentang seorang anak yang tidak diinginkan oleh ibunya.

Siboru Sangkar Sodalahi lahir dari cinta palsu, karena sang ibu, perempuan yang hebat itu, berpura-pura cinta dan menjadi istri musuhnya karena ingin membalas dendam atas kematian suami yang sungguh dia cintai.

Baca Juga: Happy ASEAN Day Ke 55, Berikut 10 Ucapan Cocok Kamu Jadikan Status di WhatsApp, Facebook dan Instagram

Berikut kisah Srikandi Tanah Batak di kutip dari Kanal YouTube idohape, Minggu 7 Agustus 2022.

Di negeri urat Pulau Samosir Berbahagia lah tuan sipallat dengan istri junjungan jiwanya, Siboru Sangkar Suadalahi yg asal Clan Manurung penguasa pegunungan sih bisa di kaki gunung simanuk-manuk.

Tuha sipalat dan istrinya bermukim di suhutnihuta, pada suatu ketika pecahlah perang di daerah tersebut, perang itu antara desa suhutnihuta dengan desa tetangga.

Baca Juga: Link Nonton Terbaru Film Pengabdi Setan 2 Communion Full Movie 2022, Selain Rebahin dan Lk21

Tuan sipalat mengajak enam saudaranya untuk bangkit menghadapi musuh, tapi tak seorangpun yang mau bergabung dengannya untuk berperang.

Namun demikian Tuan sipallat maju menggempur lawan sendirian tanpa rasa takut sedikitpun, Karena ketidak seimbangan antara tuan sipallat dengan lawannya ia kalah ditawan kepalanya dipancung dan oleh panglima dari suku pemenang sebagai penghinaan tiada tara.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Sumber: YouTube idohape


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah