Klasemen Liga 1: Jumlah Poin Persib, Arema, dan Bhayangkara Sama, Persaingan Papan Atas Makin Panas

- 10 Januari 2022, 10:23 WIB
Klasemen Liga 1: Jumlah Poin Persib, Arema, dan Bhayangkara Sama, Persaingan Papan Atas Makin Panas
Klasemen Liga 1: Jumlah Poin Persib, Arema, dan Bhayangkara Sama, Persaingan Papan Atas Makin Panas /Instagram/Persib

Sementara di peringkat empat ada Persebaya Surabaya yang masih menyimpan satu laga melawan Tira Persikabo. Kedua tim akan bertemu pada Senin 10 Januari 2021.

Jika Persebaya mampu mengalahkan Tira Persikabo, maka jumlah poinnya menjadi 36 sehingga bakal semakin memanaskan papan atas klasemen karena terpaut sebiji poin dari Persib, Arema, dan Bhayangkara.

Persaingan perebutan juara Liga 1 musim ini semakin ketat dan keras. Tim-tim papan atas yang bersaing harus berhati-hati.

Sedikit saja lengah bisa menimbulkan kesalahan yang berakibat fatal. Persib, Arema, dan Bhayangkara harus konsisten jika ingin juara karena Bali United dan Persebaya siap menekan ke atas.

Baca Juga: BELUM DIGUNAKAN! Ada M1014 Demolitionist dengan Kode Redeem FF 10 Januari 2022 Resmi dari Garena

"Saya merasa optimis karena memang (sikap) inilah yang diperlukan menjalani persaingan berat ini," kata pelatih Persib Robert Alberts. ***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah