Volume Transaksi AgenBRILink Tembus Rp1.000 Triliun, Nilainya Setara 4 Kali Lipat Transaksi Uang Elektronik

- 4 Desember 2021, 09:47 WIB
Volume Transaksi AgenBRILink Tembus Rp1.000 Triliun, Nilainya Setara 4 Kali Lipat Transaksi Uang Elektronik
Volume Transaksi AgenBRILink Tembus Rp1.000 Triliun, Nilainya Setara 4 Kali Lipat Transaksi Uang Elektronik /Dok. BRI

JURNAL MEDAN - Peran AgenBRILink dari PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk tetap diandalkan masyarakat karena terus menjadi jembatan untuk mendapatkan layanan perbankan.

Di tengah maraknya digitalisasi di sektor keuangan, volume transaksi melalui AgenBRILink bahkan mengungguli transaksi Uang Elektronik (UE).

Buktinya, volume transaksi melalui AgenBRILink berhasil mencapai Rp1.002 triliun hingga November 2021.

Baca Juga: Sinopsis Balika Vadhu Full Episode, 4 Desember 2021: Ibu Anandi Meninggal, Gauri Larang Jagdish Melayat

Angka ini jauh melebihi transaksi UE untuk periode Januari-Oktober 2021 yang sesuai dengan data Bank Indonesia (BI) tercatat Rp239 triliun.

Capaian ini sekaligus menandai pemenuhan target tahunan volume transaksi melalui AgenBRILink perseroan yang ditetapkan sebesar Rp1.000 triliun.

Volume transaksi melalui AgenBRILink tercatat terus mengalami peningkatan dalam tiga tahun terakhir.

Pada 2019, volume transaksi AgenBRILink mencapai Rp673 triliun dan Rp843,21 triliun pada tahun lalu.

Baca Juga: Drama Terpaksa Menikahi Tuan Muda 4 Desember 2021: Kritis! Radit Nyaris Tewas Saat Kecelakaan Mobil Polisi

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x