Fakta Menarik MasterChef Indonesia Season 9, Hadirkan Persembahan yang Berbeda, dari Apron Hingga Kursi Juri

- 19 Januari 2022, 19:26 WIB
Fakta Menarik MasterChef Indonesia Season 9, Hadirkan Persembahan yang Berbeda, dari Apron Hingga Kursi Juri
Fakta Menarik MasterChef Indonesia Season 9, Hadirkan Persembahan yang Berbeda, dari Apron Hingga Kursi Juri /Instagram @masterchefina

Baca Juga: KEMBALI TAYANG! Ini Perbedaan MasterChef Indonesia Season 9 dan Season 8, Simak Jadwal Tayang di RCTI

Seperti yang terlihat di akun Instagram MasterChef Indonesia, ada dua apron berwarna putih dan berwarna abu-abu.

Tidak seperti season 8 yang hanya terdiri dari satu apron putih. Di sini belum dipastikan apa maksud dari dua apron tersebut.

Tak hanya warganet, namun apron tersebut juga memicu reeaksi para finalis MCI Season sebelumnya, ada Audrey dan Wynne Wyntella.

"Wihh ada yang grey (emoji hati)," tulis Whynne Wyntella, top 6 MCI Season 8.

Baca Juga: Jadwal Tayang MasterChef Indonesia Season 9 di RCTI, Ini Prediksi Terbaru dan Deretan Nama Ketiga Juri

"Weh ada yang warna Laen!!???," tulis Audrey, juara 2 MCI Season 7.

2. Deretan kursi juri yang tidak sama rata.

Sebelumnya, di season 8 hanya ada 3 kursi juri yang berwarna hitam dan memiliki tinggi yang sama.

Akan tetapi, pada season 9 ini terlihat kursi juri memiliki perbedaan pada tingginya. Melalui Instagram MasterChef Indonesia, terlihat ada satu kursi yang tinggi di bagian tengah.

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah