Cerita Bubur Kontestan MasterChef Indonesia Season 10, Chef Renatta Ternyata Masuk Tim Bubur Tidak Diaduk

- 26 Desember 2022, 00:23 WIB
Gara-gara Bubur Kontestan MasterChef Indonesia Season 10 Lolos, Chef Renatta: Saya Tim Bubur Tidak Diaduk
Gara-gara Bubur Kontestan MasterChef Indonesia Season 10 Lolos, Chef Renatta: Saya Tim Bubur Tidak Diaduk /RCTIPlus

"Kalo dia diaduk dari awal sampai akhir, maka sama sensinya (sampai makanannya habis)," ungkap Chef Renatta.

Alhasil, ketika bubur Bali dihidangkan para dewan juri merespon dengan positif, dan memuji bahwa baru Una yang menyajikan sebuah masakan bubur selama audisi MasterChef Indonesia berjalan.

"Ini enak, bumbunya enak tapi bisa kamu buat lebih strong lagi, urapnya enak, kulitnya crispi, namun komposisinya kurang karena harus diambil sendiri-sendiri dan tidak taruh dipiring," ujar Chef Renatta.

Baca Juga: Nonton Download Spy X Family Episode 25 Sub Indo Part Final. Streaming Legal Selain Otakudesu Samehadaku

Senada dengan Chef Renatta, Chef Juna terbaru juga memuji masakan dari Una.

Ia menilai bubur Bali sudah bagus namun yang perlu diperhatikan adalah sajian ayamnya yang terlalu banyak.

"Dari sekian banyak season yang baru buat bubur itu kamu, you make it or break it," ucap Chef Juna.

Dari tiga juri, baik Chef Juna, Chef Arnold, dan Chef Renatta, mereka semua sepakat memberikan yes kepada Una.

Kondisi ini membuat diri Una secara otomatis mendapatkan apron putih dan lanjut ke babak Bootcamp MasterChef Indonesia Season 10.***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x