Niat Shalat Idul Fitri, Doa dan Tata Cara untuk Dilakukan di Rumah

- 11 Mei 2021, 18:59 WIB
Ilustrasi shalat ied
Ilustrasi shalat ied /

 shalat Idul Fitri.

اُصَلِّى سُنَّةً لِعِيْدِ الفِطْرِ رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ
أَدَاءً ( إِمَامًا | مَأْمُوْمًا ) للهِ تَعَالَى

Usholli sunnatal li'iidil fithri rok'ataini mustaqbilal qiblati adaa an (imaaman/ma'muuman) lillahi ta'ala.

Baca Juga: Apresiasi 100 Hari Kerja Kapolri, Ini Harapan Forum Komunikasi Suporter Indonesia

“Aku berniat shalat sunnah Idul Fitri dua rakaat (menjadi makmum/imam) karena Allah ta’ala.”

4. Membaca takbiratul ihram sambil mengangkat kedua tangan.

5. Membaca doa iftitah.

6. Membaca takbir sebanyak 7 (tujuh) kali (di luar takbiratul ihram) dan di antara tiap takbir itu dianjurkan membaca:

سُبْحَانَ اللهِ وَالْحَمْدُ لِلهِ وَلاَ إِلَهَ إِلاَّ اللهُ وَاللهُ أَكْبَرُ

7. Membaca surah al-Fatihah, kemudian dianjurkan membaca surat Al A'la.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah