Buya Yahya Ingatkan Bahaya Meninggalkan Salat Subuh Dengan Sengaja, Apalagi Setelah Mendengar Azan

- 5 Oktober 2021, 14:40 WIB
Buya Yahya Ingatkan Bahaya Meninggalkan Salat Subuh Dengan Sengaja, Apalagi Setelah Mendengar Azan
Buya Yahya Ingatkan Bahaya Meninggalkan Salat Subuh Dengan Sengaja, Apalagi Setelah Mendengar Azan /Tangkap layar YouTube Al- Bahjah TV

JURNAL MEDAN - Buya Yahya meminta kepada seluruh umat muslim di Indonesia untuk tidak dengan sengaja meninggalkan salah subuh ketika sudah mendengar suara azan.

Buya Yahya menegaskan, bagi umat muslim yang dengan sengaja meninggalkan salat subuh ketika sudah mendengar suara azan, hukumnya adalah haram dan dosa.

Pengasuh Pondok Pesantren Al-Bahjah itu tak menampik jika salah satu ujian terberat umat muslim adalah terbangun di waktu salat subuh.

Baca Juga: Hati-Hati, Banyak Perceraian Terjadi Karena Hal Ini, Simak Penjelasan Ustazah Oki Setiana Dewi

Salat subuh memang menjadi hal yang amat berat dilakukan, karena membutuhkan perjuangan ekstra untuk dapat melaksanakan kewajiban tersebut.

Meski begitu, Buya Yahya mengatakan, umat muslim tidak akan berdosa jika seorang benar-benar terlelap tidur di waktu subuh dan tak sadar atau tak mengetahui azan subuh berkumandang.

"Asal tidur beneran sampai kesiangan, dia tidak berdosa," ujar Buya Yahya dikutip Jurnal Medan di kanal YouTube Al-Bahjah TV, Selasa, 5 Oktober 2021.

"Jadi orang kalau lupa waktu kemudian tidak salat, tidak dosa, sama orang yang tidur, asalkan tidur sebelum waktunya (subuh)," sambungnya.

Baca Juga: Apakah Keputihan Termasuk Najis? Ini Penjelasan Lengkap Buya Yahya

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x