12 Kiat Berdoa Agar Dikabulkan Allah, Salah Satunya Mendahului dengan Sedekah

- 15 Februari 2022, 15:58 WIB
12 Kiat Berdoa Agar Dikabulkan Allah, Salah Satunya Mendahului dengan Sedekah
12 Kiat Berdoa Agar Dikabulkan Allah, Salah Satunya Mendahului dengan Sedekah / freepik/jcomp

JURNAL MEDAN - Salah satu tugas manusia kepada Allah SWT adalah berdoa. Nah, doa yang bagaimana yang dikabulkan Allah? Satu diantaranya mendahului dengan sedekah.

Berikut 12 kiat berdoa agar dikabulkan oleh Allah sebagai bagian dari ibadah yang ditugaskan kepada manusia. Ingat, salah satunya didahului dengan sedekah.

1. Berdoa dengan hati sehingga dengan hadirnya hati dan terkumpul seluruhnya untuk sungguh-sungguh menyampaikan permintaan kepada Allah.

Baca Juga: Bukan Orang SALEH, Kata Ustaz Adi Hidayat atau UAH Inilah Sosok yang Paling Dicintai oleh Allah

2. Bertepatan dengan waktu ijabah (waktu terkabulnya doa), yaitu di antaranya sepertiga malam terakhir, ketika azan, antara azan dan iqomat, di akhir salat wajib, ketika khatib naik mimbar di hari Jumat sampai selesai salat, atau waktu setelah asar hari Jumat.

3. Berdoa dengan khusyuk. Khusyuknya hati disertai merasa lemah di hadapan Rabb-Nya, menghinakan diri, dan merendahkan diri kepada-Nya.

4. Berdoa dengan menghadap kiblat.

5. Berdoa dalam keadaan bersuci.

6. Berdoa dengan mengangkat tangan kepada Allah Ta’ala.

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x