Kultum Ramadhan 2022 Singkat dengan Tema Amal Unggulan di Bulan Puasa Bagian 2

- 7 Maret 2022, 22:45 WIB
Ilustrasi Kultum Ramadhan 2022
Ilustrasi Kultum Ramadhan 2022 /Pixabay

Dari Ibnu Abbas RA. Berkata: “Rasulullah SAW adalah orang yang paling dermawan. Dan kedermawanannya lebih lagi pada bulan Ramadhan ketika Jibril menemuinya. dan Jibril menemuinya setiap malam di bulan Ramadhan untuk tadarus Al-Qur’an. Sungguh Rasulullah SAW lebih murah hati melakukan kebaikan daripada angin yang berhembus”. ( Shahih Al Bukhari)

Kedua : Menyediakan hidangan berbuka

Rasulullah SAW bersabda: "Barang siapa yang memberi hidangan berbuka untuk orang yang berpuasa maka dia akan mendapatkan pahala seperti orang yang berpuasa itu, tanpa mengurangi pahala orang yang berpuasa itu sama sekali.” (HR. Tirmidzi. Dia berkata, “Hadits hasan shahih.”).

Baca Juga: Contoh Naskah Kultum Bulan Ramadhan, Tema: Tugas dan Kewajiban Mukmin di Bulan Ramadhan

Ketiga : Menjalankan I’tikaf di Akhir Ramadhan

Akhirnya, Mari bersama menguatkan tekad, saling menasehati satu sama lainnya, seraya memohon kekuatan kepada Allah SWT agar benar-benar kita bisa menghiasi Ramadhan ini dengan sepenuh amal kebaikan.***

 

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah