Contoh Naskah Kultum Ramadhan Singkat Tema Pentingnya Menjaga Salat Malam Serta Keutamaan di Dalamnya

- 6 Maret 2022, 14:11 WIB
Ilustrasi Kultum Singkat Ramadhan
Ilustrasi Kultum Singkat Ramadhan /Freepik / Prochasson Frederic

JURNAL MEDAN - Contoh naskah kultum Ramadhan yang cocok untuk disampaikan untuk memotivasi jamaah salat isya dan tarawih agar lebih giat mengerjakan salat malam selama di bulan Ramadhan.

Setiap memasuki bulan Ramadhan, hampir seluruh masjid yang ada di Indonesia menyelenggarakan kultum di setiap malam-malam Ramadhan dengan waktu yang berbeda-beda.

Contoh naskah kultum berikut ini cocok sebagai bahan materi bagi penceramah yang mendapatkan tugas di malam Ramdhan tahun ini.

Baca Juga: Naskah Khutbah Jumat 2022: Tema Takwa Adalah Kunci Melancarkan Rezeki dan Sukses di Akhirat

Dikutip dari ceramah ustaz Nur Fitri Hadi, MA dari laman khotbahjumat.com, berikut adalah contoh naskah kultum Ramadhan dengan judul pentingnya menjaga salat malam serta keutamaan di dalamnya.

Assalamu’alaikum warahmatullah wabarakatuh

إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ؛ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهُ وَنَتُوْبُ إِلَيْهِ، وَنَعُوْذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَسَيِّئَاتِ أَعْمَالِنَا، مَنْ يَهْدِهِ اللهُ فَلَا مُضِلَّ لَهُ، وَمَنْ يُضْلِلْ فَلَا هَادِيَ لَهُ، وَأَشْهَدُ أَنْ لَا إِلَهَ إِلَّا اللهُ وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ، وَأَشْهَدُ أَنَّ مُحَمَّداً عَبْدُهُ وَرَسُوْلُهُ؛ صَلَّى اللهُ وَسَلَّمَ عَلَيْهِ وَعَلَى آلِهِ وَصَحْبِهِ أَجْمَعِيْنَ.

أَمَّا بَعْدُ مَعَاشِرَ المُؤْمِنِيْنَ عِبَادَ اللهِ:

اِتَّقُوْا اللهَ تَعَالَى وَرَاقِبُوْهُ فِي السِرِّ وَالعَلَانِيَةِ وَالغَيْبِ وَالشَّهَادَةِ مُرَاقَبَةً مَنْ يَعْلَمُ أَنَّ رَبَّهُ يَسْمَعُهُ وَيَرَاهُ .

Kaum muslimin,

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x