Naskah Kultum Ramadhan Singkat, Tema: Menyambut 10 Malam Terakhir

- 8 April 2022, 22:48 WIB
Naskah Kultum Ramadhan Singkat, Tema: Menyambut 10 Malam Terakhir
Naskah Kultum Ramadhan Singkat, Tema: Menyambut 10 Malam Terakhir /pixabay.com/nube_art07

“Mereka (para Sahabat, para Tabi’in, para ulama-ulama kita terdahulu) mengagungkan tiga puluhan hari, sepuluh hari terakhir bulan Ramadhan, 10 hari awal bulan Dzulhijjah, dan 10 hari awal bulan Muharrom” (Lathooif al-Ma’aarif hal 36)

Para Sahabat, para Tabi’in, para ulama-ulama kita terdahulu itu memuliakan tiga fase yang sefase berisi 10 hari, dan yang pertama adalah 10 hari terakhir di bulan suci Ramadhan.

Saudaraku yang dirahmati oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala,

Baca Juga: Teks Kultum atau Pidato Singkat Tema: Puasa Ramadhan adalah Pintu Ibadah dan Kebaikan

Oleh karena itu, ada beberapa tips agar kita bisa sukses di 10 hari ini, ada beberapa kiat yang dijelaskan oleh para ulama agar kita benar-benar bisa memaksimalkan hari-hari terakhir kita dengan Ramadhan.

Perbanyak Istighfar

Yang pertama saudaraku yang dirahmati oleh Allah Subhanahu wa Ta’ala, di hari-hari ini atau di jam-jam ini, sebelum kita memasuki 10 hari terakhir perbanyaklah istighfar, perbanyak istighfar. Saya yakin anda sudah mengiringi setiap hari di Ramadhan dengan memperbanyak istighfar.

Di detik-detik ini, di waktu-waktu ini, tambah lagi, minta ampun dari Allah Subhanahu wa Ta’ala, minta agar Allah Subhana Allah menggugurkan dosa-dosa kita. Kenapa demikian?? Karena yang membuat kita terjatuh di 10 hari terakhir, yang membuat kita gagal, yang membuat kita malas baca Al-Qur’an di hari-hari terakhir, yang membuat kita tidak semangat dalam melakukan tarawih atau Qiyamul Lail, salah satunya adalah dosa, salah satunya adalah dosa.

Allah berfirman dalam surat Asy-Syura’ ayat 40:

وَجَزَاءُ سَيِّئَةٍ سَيِّئَةٌ مِّثْلُهَا

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah