Lafaz Doa Menyembelih Hewan Qurban Lengkap dengan Cara Menyembelih Qurban Sesuai Syariat Islam

- 21 Juni 2022, 23:07 WIB
Berikut ini adalah Doa Saat dan Sesudah Menyembelih Hewan Qurban
Berikut ini adalah Doa Saat dan Sesudah Menyembelih Hewan Qurban /YouTube/Kemanag RI

Artinya: Ya Allah terimalah dari kami Qurban Kami, wahai 'Tuhan pengatur sekalian Alam'.

Baca Juga: Cara Memotong Qurban Sesuai Syariat Islam, Pimpinan Ponpes PKH Bogor: Potong Ketika Hewan Keluarkan Nafas

Pada kesempatan itu, Dr Ahmad Lufti juga menjelaskan tentang cara menyembelih Qurban sesuai syariat Islam.

Dijelaskannya, saat memotong Qurban ada tiga urat yang harus putus diantaranya urat nadi, saluran pernafasan dan saluran makanan.

"Ketika motongnya hadapkan ke kiblat, motongnya dibagian leher tapi jurusannya ke jurusan kuping," katanya.

Arah potong lanjut Dr Ahmad Lutfi harus satu tarikan dari bawah ke atas atau dari atas ke bawah.

Baca Juga: HATI-HATI! Ini Cara Memilih Hewan Kurban Untuk Hari Raya Idul Adha Sesuai Syariat Menurut Buya Yahya

"Ngambilnya (memotong) waktu kambing lagi ngeluarin nafas," jelasnya.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah