Pelaku Zina dan Dosa Besar Tetap Bisa Masuk Surga Berdasarkan Hadits Ini, Gus Baha Beri Penjelasan

- 12 Juli 2022, 15:44 WIB
Pelaku Zina Tetap Bisa Masuk Surga? Gus Baha Beri Penjelasan Tentang Hadits Ini
Pelaku Zina Tetap Bisa Masuk Surga? Gus Baha Beri Penjelasan Tentang Hadits Ini /Tangkapan Layar Youtube

JURNAL MEDAN - Melakukan zina dan pembunuhan termasuk dosa besar dalam Islam. Lalu apakah pelaku zina bisa masuk Surga? Simak penjelasan Gus Baha berikut ini.

KH Ahmad Bahauddin Nursalim yang akrab disapa Gus Baha menjelaskan ada pertanyaan dari banyak jamaah terkait salah satu hadits yang dianggap melegalkan zina.

Dalam hadits tersebut disebutkan bahwa pelaku zina pun bisa masuk Surga dan dosanya diampuni oleh Allah SWT.

Baca Juga: Potret Yesim Ceren Bozoglu, Jadi Hot Mama Usai Sukses Diet, Pemeran Hazal Hatun di Kurulus Osman 2 di NET TV

Sehingga hadits tersebut dianggap membiarkan orang Islam melakukan zina karena nantinya tetap akan masuk Surga.

Hadits tersebut berbunyi: Man qala la illaha illallah dakhala Al Jannah, wa in zana, wa in saraqa"

Artinya: Barangsiapa yang mengatakan la illaha illallah maka dia pasti akan masuk surga meski pernah berbuat zina dan mencuri.

Menurut Gus Baha, banyak orang yang salah memaknai Hadits tersebut sehingga dianggap bisa melegalkan zina.

Baca Juga: SATU KALIMAT Ini Bisa Hapuskan Dosa Besar Termasuk Zina, Begini Penjelasan Gus Baha

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x