Naskah Khutbah Jumat Singkat Terbaru 15 Juli 2022, Tema Pentingnya Mensyukuri Nikmat Sehat

- 14 Juli 2022, 15:49 WIB
Ilustarasi Naskah Khutbah Jumat Singkat Terbaru 15 Juli 2022, Tema Pentingnya Mensyukuri Nikmat Sehat
Ilustarasi Naskah Khutbah Jumat Singkat Terbaru 15 Juli 2022, Tema Pentingnya Mensyukuri Nikmat Sehat /Pixabay

أَلَمْ نُصِحَّ لَكَ جِسْمَكَ، وَنُرْوِيَكَ مِنَ المَاءِ البَارِدِ

“Bukankah Kami telah memberi Kesehatan pada badanmu. Dan memberimu minum dengan air yang dingin.” [HR. at-Turmudzi].

Ada salaf yang mengatakan tatkala menafsirkan firman Allah Ta’ala,

ثُمَّ لَتُسْأَلُنَّ يَوْمَئِذٍ عَنِ النَّعِيمِ

“kemudian kamu pasti akan ditanyai pada hari itu tentang kenikmatan.” [Quran At-Takatsur:8]

Maksud dari kenikmatan dalam ayat ini adalah Kesehatan [Riwayat Ahmad]

Ibnu Abbas radhiallahu ‘anhu mengatakan, “Kenikmatan yang diminta pertanggung-jawaban adalah kesehatan badan, pendengaran, dan penglihatan. Ini semua akan Allah mintai pertanggung-jawaban pada hari kiamat kelak. Mereka gunakan untuk apa. Walaupun sebenarnya Allah yang lebih tahu dari mereka. Allah Ta’ala berfirman,

إِنَّ السَّمْعَ وَالْبَصَرَ وَالْفُؤَادَ كُلُّ أُوْلَئِكَ كَانَ عَنْهُ مَسْئُولًا

“Sesungguhnya pendengaran, penglihatan dan hati, semuanya itu akan diminta pertanggungan jawabnya.” [Quran Al-Isra: 36]

Baca Juga: Spoiler One Punch Man 168 Reddit, Saitama Memiliki Limit Power, Simak Raw Scan dan Ulasannya

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah