5 Cara Mengatasi Perut Berlemak, Gak Sampai Menguras Isi Dompet

11 November 2021, 09:39 WIB
5 Cara Mengatasi Perut Berlemak, Gak Sampai Menguras Isi Dompet /instagram.com/@tipstipsdiet

JURNAL MEDAN - Perut berlemak selalu jadi perhatian banyak orang. Ada yang sengaja pergi ke gym untuk mengecilkan perut, ada yang joging, hingga diet.

Namun diet terkadang tidak sepenuhnya berhasil. Ada yang beranggapan diet berupa membeli berupa obat, tapi alhasil yang didapat nol besar.

Memang perut sixpack selalu menjadi idaman bagi semua orang, baik itu dari kalangan anak muda maupun dari orang tua hingga pria atau wanita.

Baca Juga: Drama Terpaksa Menikahi Tuan Muda: David Berhasil Lacak Lokasi Amanda, Kinanti Cemburu Pada Ayla?

Dilansir dari Instagram @Otangj, berikut 5 cara mengatasi perut berlemak. Cukup dilakukan dirumah saja, murah, dan tak perlu keluar rumah.

1. Plank

Gerakan plank Instagram @Otangj

Gerakan ini seperti gerakan push up. Dimana kedua badan tangan menahan lantai dan posisi perut tidak menyentuh lantai.

2. Slow mountain Climber

Slow mountain climber Instagram @Otangj

Gerakannya juga sama, hanya saja ini seperti mendaki gunung.

Mulailah dengan posisi seperti akan melakukan push up dengan tangan tepat di bawah bahu dan kaki terentang di belakang. Dorong lantai menjauh dari tubuh dan lihat ke depan secara diagonal.

Baca Juga: Sinopsis Terpaksa Menikahi Tuan Muda 11 November 2021: Radit Curi Kesempatan Goda Kinanti Dari Abhimana

Tubuh harus harus dalam garis lurus. Tekuk satu lutut dan tarik ke dada, lalu luruskan di belakang. Ulangi di sisi lain, bergantian tanpa henti, seperti orang yang sedang menaiki gunung.

3. Plank Hip Hop

Plank Hip Hop Instagram @Otangj

Latihan ini, gerakan badan berputar. Posisi masih tetap seperti plank, namun yang jadi gerakan tambahannya adalah pinggul di putar kiri kanan

4. Plank Spider

Plank Spider Instagram @Otangj

Gerakan ini sama seperti slow mountain climber. Tapi untuk gerakan tekuk lutut di tarik keluar secara bergantian sisi kanan dan sisi kiri

5. Side Plank

Side plank Instagram @Otangj

Gerakan yang memperkuat bagian tubuh, mulai dari bahu sampai membentuk bagian perut.

Baca Juga: PUBG New State Resmi Rilis! Ini Persyaratan Sistem Android dan iOS untuk Menjalankan Gamenya

Caranya, posisi badan miring tegak lurus bersamaan 2 kaki dirapatkan. Bagian badan tangan cuma satu yang menahan ke lantai. ***

Editor: Arif Rahman

Tags

Terkini

Terpopuler