Catat! Makanan Ini Identik dengan Kolesterol Jahat, Hati-hati Mengonsumsinya

- 25 November 2021, 07:00 WIB
Catat! Makanan Ini Identik dengan Kolesterol Jahat, Hati-hati Mengonsumsinya
Catat! Makanan Ini Identik dengan Kolesterol Jahat, Hati-hati Mengonsumsinya /Instagram @thecucurfactory

3. Steak Iga
Steak iga termasuk makanan yang memiliki banyak kolestrol. Dalam satu porsi steak iga terkandung sekitar 11 gram lemak. Dan sebagian besar lemak ini adalah lemak jenuh dan kolesterol jahat.

4. Lobster
Lobster adalah salah satu jenis makanan laut yang mengandung banyak kolestrol. Di setiap 1100 gram daging lobster terkandung sekitar 145 miligram kolestrol.

Jumlah ini sudah mencapai sekitar 70% dari batas jumlah asupan kolestrol harian yang direkomendasikan.

5. Jeroan

Jeroan kaya akan protein serta vitamin dan mineral seperti vitamin A dan zat besi. Tetapi, makanan ini juga mengandung kolestrol jahat yang cukup tinggi.

Baca Juga: Sinopsis Cinta di Dalam Perjodohan 25 November 2021: Kedekatan Gio dengan Nayla Semakin Bikin Azka Cemburu

Oleh karena itu, jeroan umumnya tidak dianjurkan untuk dikonsumsi oleh orang penderita kolsterol tinggi. Selain itu, jeroan juga banyak mengandung purin yang dapat meningkatkan asam urat

Selain makanan tersebut, ada juga beberapa makanan tinggi kolestrol jahat lainya yang perlu dibatasi. Misalnya produk olahan susu yang tinggi lemak, seperti keju, yoghurt, mentega dan es krim. ***

Sumber: Instagram.com/ngajaksehat ***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah