10 Ucapan atau Quote Hari Kebangkitan Nasioanal (Harkitnas) 2022, Kalimat Penuh Semangat dan Perjuangan

19 Mei 2022, 13:01 WIB
Tersedia 10 Ucapan Hari Kebangkitan Nasional 2022 dal Artikel Berikut Ini /Twibbonize.com

 

JURNAL MEDAN – Terdapat 10 pilihan ucapan atau quote singkat tentang Hari Kebangkitan Nasioanal (Harkitnas) 2022.

Rayakan Harkitnas 2022 tersebut ke media sosial dengan Kalimat Penuh Semngat dan Perjuangan.

Seperti yang diketahui, Setiap Tanggal 20 Mei bangsa Indonesia memperingati hari Kebangkitan Nasional atau Harkitnas.

Baca Juga: Akses bsu.kemnaker.go.id untuk Cek Daftar Penerima BSU 2022, BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta Segera Cair!

Sejarah hari kebangkitan nasional tepatnya pada tanggal 20 Mei 1948.

Dimana Presiden Pertama Indonesia Soekarno, menetapkan hari lahirnya Boedi Oetomo sebagai Hari Bangkitnya Nasionalis Indonesia.

Ini dia kumpulan ucapan yang kamu bagikan.

1. Nasionalisme adalh roh perjuangan bangsa dan roh dari pertahanan untuk persatuan dan keutuhan bangsa. Selamat merayakan hari raya kebangkitan Nasional 20 Mei 2022.

Baca Juga: 50 Twibbon Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) 2022, Bagikan ke Medsos dan Bangkitkan Jiwa Nasionalisme

2. Kebangkitan adalah sebuah hal yang menjadi semangat dan Nasionalisme adalah roh yang menggerakan perjuangan.

3. Di Hari Kebangkitan Nasional ini, jadilah generasi muda yang selalu tangguh untuk mengharumkan nama Indonesia. Bangkit karena kita bangsa yang tangguh.

4. Semangat Kebangkitan Nasional mengajarkan kita untuk selalu optimis dalam menghadapi masa depan. Ayo bersama-sama kita hadapi semua tantangan dan persoalan sebagai penerus bangsa.

5. Selamat Hari Kebangkitan Nasional. Pemuda-pemudi zaman old sibuk memperjuangkan kemerdekaan Indonesia. Pemuda-pemudi zaman now sibuk memperjuangkan doi yang nggak pernah peka. Semangat ya! Jangan lupa sadar diri.

Baca Juga: Sinopsis Terpaksa Menikahi Tuan Muda Tayang 19 Mei 2022: Makin Genit, Pak Herman Cari Cewek di Aplikasi Dating

6. Jangan tanyakan apa yang negara berikan padamu. Tapi tanyakan apa yang kau berikan untuk negaramu. Selamat Hari Kebangkitan Nasional 2021!.

7. Ayo bangkit bersama menjadi bangsa yang tangguh! Selamat Hari Kebangkitan Nasional, 20 Mei 2022.

8. Jangan sampai ada memburamkan dan jejak-jejak sejarah bangsa ini demi kepentingan golongan tertentu. Selamat Hari Kebangkitan Nasional 2022.

9. Selamat Hari Kebangkitan Nasional! Maju Indonesiaku! Bangkit, Indonesiaku! Kiranya kita selalu digerakan oleh perasaan Nasionalisme dalam menghadapi dinamik bansa saat ini.

Baca Juga: Segera Akses bsu.kemnaker.go.id, Cek Daftar Penerima BSU 2022 atau BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta yang Bakal Cair

10. Untuk apa kita mempertahankan kemerdekaan jika tanpa landasan yang kuat, yakni Nasionalisme. Selamat hari kebangkitan Nasional 114 tahun Jumat 20 Mei 2022.

11. Kebangkitan adalah kehendak. Harapan adalah penggerak. Marilah kita bangkit bersama demi harapan yang belum kita capai. Selamat hari Kebangkitan Nasional 20 Mei 2022.

12. Sejarah mengajarkan kita bahwa bangsa ini memiliki kekuatan untuk menjadi lebih baik lagi. Tak ada pernah ada kata terlambat untuk bangkit. Selamat Hari Kebangkitan Nasional.

Itu tadi 10 lebih Ucapan atau Quote Hari Kebangkitan Nasioanal (Harkitnas) 2022.

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV Hari Ini Kamis 19 Mei 2022: Jangan Lewatkan Suami Pengganti, TMTM dan Balika Vadhu

Dengan Kalimat Penuh Semangat dan Perjuangan yang bisa kamu bagikan di media sosial. ***

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Tags

Terkini

Terpopuler