Pendaftaran SNMPTN Dibuka Hari ini Senin 15 Februari Pukul 15.00 WIB, Ini Link dan Cara Mendaftarnya

- 15 Februari 2021, 14:20 WIB
Pendaftaran SNMPTN 2021 dibuka mulai Senin 15 Februari 2021.  /instagram.com/@masuk.snmptn/
Pendaftaran SNMPTN 2021 dibuka mulai Senin 15 Februari 2021. /instagram.com/@masuk.snmptn/ /

JURNAL MEDAN - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) mengumumkan Pembukaan Seleksi Nasional Masuk Pergurun Tinggi Negeri (SNMPTN). Pendaftaran akan dibuka hari ini, Senin 15 Februari 2021dibukan pukul 15.00 WIB.

Pengumuman itu tertuang dalam Surat Edaran Tim Pelaksana LTMPT Nomor: 05/SE.LTMPT/2021 tentang Pembukaan Pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) tahun 2021.

Pembukaan akan berlangsung sampai 24 Februari 2021.

Baca Juga: Lirik Lagu Batak 'Segampang i Do Ho', oleh Anju Trio Lengkap dengan Artinya

Dalam Surat Edaran tersebut, terdapat 7 tahapan pendaftaran SNMPTN.

1. Siwa melakukan Login di portal LTMPT atau https://snmptn.ltmpt.ac.id dengan menggunakan alamat email dan password yang didaftarkan.

2. Siswa mengisikan “Kelengkapan Data Orang Tua” pada halaman PROFIL.

3. Siswa melakukan pendaftaran SNMPTN dengan mengisikan pilihan prodi yang dipilih pada halaman PILIHAN.

4. Siswa mengisikan portofolio pada halaman PORTOFOLIO, jika prodi yang dipilih mensyaratkan adanya dokumen portofolio. Jika prodi yang dipilih tidak mensyaratkan adanya dokumen portofolio, maka halaman ini tidak perlu diisikan.

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah