Sejarah Hari Koperasi Nasional dan Tema Peringatan ke-74 Senin 12 Juli 2021

- 11 Juli 2021, 11:28 WIB
Sejarah Hari Koperasi Nasional dan Tema Peringatan ke-74 Senin 12 Juli 2021
Sejarah Hari Koperasi Nasional dan Tema Peringatan ke-74 Senin 12 Juli 2021 /wikimedia.org

Cita-cita Patih akhirnya dikembangkan oleh asisten residen Belanda De Wolffvan Westerrode.

Ia menganjurkan untuk mengubah Bank Pertolongan Tabungan yang sudah ada menjadi Bank Pertolongan, Tabungan dan Pertanian.

Di samping itu ia juga mendirikan lumbung-lumbung desa dan menganjurkan para petani menyimpan padi pada musim panen.

Petani juga dianjurkan untuk memberikan pertolongan pinjaman padi pada saat musim paceklik.

Ia pun berusaha menjadikan lumbung-lumbung itu menjadi Koperasi Kredit Padi.

Pada saat itu, pemerintah Belanda tidak menjadikan Bank Pertolongan, Tabungan dan Pertanian dan Lumbung Desa menjadi Koperasi.

Pemerintah Belanda memutuskan untuk membentuk lumbung-lumbung desa baru, rumah gadai, bank–bank desa ,dan Centrale Kas yang kemudian dinamakan Bank Rakyat Indonesia (BRI).

Baca Juga: HOAKS! Beredar Link Bansos PPKM Rp300 Ribu di bantuanppkm.online , Yang Benar di cekbansos.kemensos.go.id

Kemudian Dr. Sutomo mendirikan Budi Utomo yang berperanan bagi gerakan koperasi untuk memperbaiki kehidupan rakyat pada 1908.

Setelah itu, pada tahun 1915 dibuat peraturan Verordening op de Cooperatieve Vereeniging.

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah