Segera Cek, 8 Instansi di Papua Barat dan Maluku Tenggara yang Sepi  Peminat Lamar CPNS dan PPPK 2021

- 13 Juli 2021, 10:01 WIB
Segera Cek, 8 Instansi di Papua Barat dan Maluku Tenggara yang Sepi  CPNS dan PPPK 2021
Segera Cek, 8 Instansi di Papua Barat dan Maluku Tenggara yang Sepi  CPNS dan PPPK 2021 /ANTARA FOTO/

JURNAL MEDAN - Badan Kepegawaian Negara Republik Indonesia (BKN RI) resmi telah membuka pendaftaran Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) atau Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan Calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2021 dimulai pada 30 Juni 2021 dan ditutup pada 21 Juli 2021.

Tercatat bahwa jumlah pelamar yang mendaftar pun telah tembus 1 juta orang. BKN RI mencatat hingga Jumat, 9 Juli 2021 jumlah pendaftar CPNS telah mencapai 1.100.945 orang. Dari jumlah tersebut yang sudah mengirimkan atau men-submit formulir lamarannya ada sebanyak 358.984 orang.

Dari jumlah formulir yang di-submit tersebut, ada sebanyak 8 instansi khususnya di bagian Maluku dan Papua yang sepi peminat atau pelamar CPNS 2021. Dengan demikian, ini menjadi kesempatan bagus bagi yang ingin ikut CPNS 2021 ini.

Bagi putra putri terbaik bangsa segara mendaftar ke instansi tersebut yang hingga Kamis-Jumat lalu masih sepi pendaftar atau pelamar.

Baca Juga: Perspektif Lain Tentang Dokter Lois dari Dahlan Iskan

Berikut 8 instansi yang paling sepi peminat hingga Jumat 9 Juli 2021 di bagaian Maluku Tenggara dan Papua Barat.

1.Pemerintah Kabupaten Maybrat, Provinsi Papua Barat 5 pelamar.

2.Pemerintah Kab Kepulauan Tanimbar, Provinsi Maluku Tenggara 15 pelamar

3.Pemerintah Kab Fak-fak, Papua Barat 15 pelamar

Halaman:

Editor: Marzuki Manurung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x