Apa Itu Fenomena Aphelion 2021? Ini Penjelasan LAPAN

- 15 Juli 2021, 22:03 WIB
Ilustrasi: Apa itu Aphelion?
Ilustrasi: Apa itu Aphelion? /Instagram/@rickyprabowo028/

Baca Juga: Apa itu Puasa Arafah? Berikut Penjelasan dan Hukum-Nya

Suhu dingin saat pagi hari yang terjadi belakangan ini merupakan hal yang biasa terjadi pada musim kemarau.

"Permukaan Bumi menyerap cahaya Matahari pada siang hari, dan kemudian melepaskan panas yang diserap itu pada malam hari. Pelepasan panas itu seharusnya dipantulkan kembali oleh awan ke permukaan Bumi," tulis LAPAN.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x