Daftar Daerah Sediakan Rapid Test Antigen Gratis Saat Tes SKD CPNS, Seleksi Kompetensi PPPK Guru dan Non Guru

- 7 September 2021, 17:51 WIB
Daftar Daerah Sedikan Rapid Test Antigen Gratis Saat Tes SKD CPNS, Seleks Kompetensi Guru Dan Non Guru 2021
Daftar Daerah Sedikan Rapid Test Antigen Gratis Saat Tes SKD CPNS, Seleks Kompetensi Guru Dan Non Guru 2021 /

Seluruh pelamar CPNS dan PPPK 2021 tingkat provinsi, Kabupaten/Kota di Provinsi Kepulauan Riau semua diberi layanan Rapid Test Antigen gratis.

2. Kota Batam

Pemerintah Batam beri layanan Rapid Test Antigen gratis untuk peserta CPNS dan PPPK, yang bisa dilakukan di puskesmas se-Kota Batam.

Kebijakan ini disampaikan melalui Surat Nomor: 1524/BKPSDM/8/2021 tentang Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Pengadaan Calon Aparatur Sipil Negara (CASN) Kota Batam pada 27 Agustus 2021.

Isi dari surat pengumuman tersebut mengatakan, para peserta bisa melakukan Rapid Test Antigen gratis di Puskesmas se-Kota Batam, dengan syarat menunjukkan kartu tanda peserta ujian.

Baca Juga: Para Gamers Dota 2 dan Fortnite Simak! Ini 8 Rekomendasi KeyBoard Gaming Berkualitas Tinggi 2021

3. Banyuwangi

Pemkab Banyuwangi mengumumkan menanggung biaya Rapid Test Antigen bagi peserta seleksi CPNS 2021 dan PPPK.

Dikutip dari https://bkd.banyuwangikab.go.id, adapun syaratnya adalah:

- Peserta seleksi kompetensi dasar (SKD) calon ASN bisa menjalani swab antigen gratis di seluruh puskesmas pada H-1 jadwal SKD

Halaman:

Editor: Marzuki Manurung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah