Kumpulan Kata Kata Bijak Tentang Hari Pahlawan Nasional 2021, Yuk Dengungkan di Media Sosial!

- 7 November 2021, 13:15 WIB
Kumpulan Kata Kata Bijak Tentang Hari Pahlawan Nasional
Kumpulan Kata Kata Bijak Tentang Hari Pahlawan Nasional /Freepik

20. "Maka dengan tercapainya penyerahan kedaulatan, perjuangan belum selesai." - Bung Hatta

Baca Juga: Daftar Film Tayang di Bioskop Kota Medan Minggu 7 November 2021, Ada The Marksman dan Asih 2

21. "Gadis yang pikirannya sudah dicerdaskan, pemandangannya sudah diperluas, tidak akan sanggup lagi hidup di dalam dunia nenek moyangnya." - R. A Kartini

22. "Banyak hal yang bisa menjatuhkanmu. Tapi, satu-satunya hal yang benar-benar dapat menjatuhkanmu adalah sikapmu sendiri." - R. A Kartini

23. "Pendidikan dan pengajaran di dalam Republik Indonesia harus berdasarkan kebudayaan dan kemasyarakatan bangsa Indonesia, menuju ke arah kebahagiaan batin serta keselamatan hidup lahir." - Ki Hajar Dewantara

24. "Jangan pernah menyerah jika kamu masih ingin mencoba. Jangan biarkan penyesalan datang karena kamu selangkah lagi untuk menang." - R. A Kartini

Baca Juga: Catat! Ini Daftar Film yang Tayang di Bioskop Kota Medan Hari Ini Minggu 7 November 2021, Ada Dune

25. "Alangkah besar bedanya bagi masyarakat Indonesia bila kaum perempuan dididik baik-baik. Dan untuk keperluan perempuan itu sendiri, berharaplah kami dengan harapan yang sangat supaya disediakan pelajaran dan pendidikan, karena inilah yang akan membawa behagia baginya." - R. A Kartini

26. "Bunga mawar tidak mempropagandakan harum semerbaknya, dengan sendirinya harum semerbaknya itu tersebar di sekelilingnya." - Soekarno

27. "Tulislah tentang aku dengan tinta hitam atau tinta putihmu. Biarlah sejarah membaca dan menjawabnya." - Soekarno

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah