Laboratorium Survei Indonesia: 86 Persen Masyarakat Puas Kinerja Ekonomi Jokowi, Airlangga Capres Teratas

- 17 Desember 2021, 01:12 WIB
Laboratorium Survei Indonesia: 86 Persen Masyarakat Puas Kinerja Ekonomi Jokowi, Airlangga Capres Teratas
Laboratorium Survei Indonesia: 86 Persen Masyarakat Puas Kinerja Ekonomi Jokowi, Airlangga Capres Teratas /Instagram Airlangga Hartarto

Menurut dia, kinerja pemerintah yang baik dalam penanganan Covid-19 itu membuat rakyat memberikan apresiasi kinerja Airlangga.

Ditanya soal peluang Airlangga untuk nyapres karena unggul di survei LSI, Ujang mengatakan sah-sah saja karena elektabilitas Airlangga menjadi pengaruh dalam Pilpres 2024. Sehingga peluang ini menjadi modal Airlangga sebagai capres 2024.

Baca Juga: Menolak Lupa, Beberapa Ucapan Gus Dur yang Menjadi Kenyataan, Mulai dari Jadi Presiden dan Prediksi Kematian

"Menjadi modal awal. Waktu masih 3 tahun lagi. Jadi masih banyak kemungkinan terjadi," ujarnya. ***

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x