Kumpulan Soal Pretest PPG 2022 Terbaru Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 7 April 2022, 17:20 WIB
Kumpulan Soal Pretest PPG 2022 Terbaru Lengkap dengan Kunci Jawaban
Kumpulan Soal Pretest PPG 2022 Terbaru Lengkap dengan Kunci Jawaban /PPG Kemendikbud

7. Penilaian proses secara berkesinambungan oleh guru dapat dilakukan dengan cara…..

a. memberikan penilaian terhadap aktivitas, tahap kemajuan dan hasil kerja siswa dari proses belajar di kelas maupun di luar kelas.
b. memberikan pre test maupun pos test secara tertulis setiap kali proses pembelajaran
c. mengadakan ulangan harian rutin secara terjadwal
d. mengadakan ulangan harian tanpa pemberitahuan terlebih dahulu kepada siswa
e. mengadakan ulangan tengah semester dan akhir semester

jawaban b. memberikan pre test maupun pos test secara tertulis setiap kali proses pembelajaran

Baca Juga: Malam Lailatul Qadar 2022 Terjadi Pada Tanggal? Simak Penjelasannya Disini

8. Dalam menentukan materi pokok (lesson content) hendaknya mencakup sebagai berikut 

a. Berisikan pengetahuan, ketrampilan, dan sikap atau fakta, konsep, prinsip, dan prosedur yang harus dipelajari siswa
dalam rangka menguasi standar kompetensi dan kompetensi dasar.
b. Berisi garis besar model, pendekatan, strategi, metode, atau teknik pembelajaran yang digunakan yang memungkinkan siswa aktif
berpartisipasi dalam kegiatan pembelajaran, termotivasi, menaruh minat, tertantang untuk menemukan sendiri pengetahuan,
pengalaman, dan ketrampilan yang harus dikuasai.
c. Berisi bagaimana proses dan hasil belajar akan dievaluasi atau dinilai.
d. Berisi alokasi waktu yang diperlukan untuk mempelajari setiap standar kompetensi.
e. Berisi bahan rujukan (literature) dan sumber belajar lainnya.

jawaban a. Berisikan pengetahuan, ketrampilan, dan sikap atau fakta, konsep, prinsip, dan prosedur yang harus dipelajari siswa

9. Dalam mengidentifikasi materi pembelajaran yang menunjang pencapaian standar kompetensi dan kompetensi dasar hendaknya mempertimbangkan berikut ini, KECUALI

a. Potensi peserta didik;
b. Tingkat perkembangan fisik, intelektual, emosional, sosial, dan spiritual peserta didik ;
c. Kebermanfaatan bagi pendidik/guru;
d. Aktualitas, kedalaman dan keluasan materi pembelajaran;
e. Relevansi dengan kebutuhan peserta didik dan tuntutan lingkungan, khususnya
dunia kerja;

jawaban c. Kebermanfaatan bagi pendidik/guru;

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah