Viral Video Musik House Bara Bere di Penutupan Acara MTQ Kabupaten Banjar, Begini Klarifikasi Grup Gambus

- 17 Juni 2022, 10:37 WIB
Tangkapan Layar Video Viral Musik House Bara Bere di Panggung MTQ Kabupaten Banjar.
Tangkapan Layar Video Viral Musik House Bara Bere di Panggung MTQ Kabupaten Banjar. /instagram.com/kabarnegri

JURNAL MEDAN - Grup gambus yang ada dalam video viral musik house Bara Bere di panggung MTQ Kabupaten Banjar akhirnya memberikan klarifikasi.

Seorang pria perwakilan grup gambus dalam video mengatakan bahwasanya musik house tersebut terjadi setelah acara penutupan MTQ selesai.

"Terkait yang viral di media sosial itu dilakukan pada saat acara penutupan telah selesai," kata pria tersebut dikutip jurnal medan dari akun Instagram Kabar Negeri, Jumat 17 Juni 2022.

Baca Juga: Khutbah Jumat Singkat NU, Tema Bulan Dzulqa’dah adalah Bulan yang Agung di Sisi Allah dan Keutamaannya

Pria dalam video itu menegaskan acara hiburan diluar acara resmi penutupan MTQ.

"Artinya diluar acara resmi penutupan MTQ ke 45 tingkat Nasional Kabupaten Banjar di Kecamatan Matraman," katanya.

Dikatakan, video yang kini viral di media sosial terjadi secara spontan.

Baca Juga: Khutbah Idul Adha 2022/1443 H Singkat, Hikmah dan Pelajaran yang Bisa Diambil dari Qurban Nabi Ibrahim

"Kejadian tersebut terjadi secara spontan," katanya.

Dia juga mengakui bahwa peristiwa tersebut merupakan kesalahan grupnya yang tidak bisa memposisikan diri

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah