HUT Polwan 2022, Yuk Intip Gaji Polisi Wanita Setiap Bulannya, Belum Termasuk Tunjangan

- 29 Agustus 2022, 11:54 WIB
Inilah Gaji Polwan Setiap Bulannya
Inilah Gaji Polwan Setiap Bulannya /instagram.com/ly.lindayuli

JURNAL MEDAN - Inilah gaji Polwan setiap bulannya, belum termasuk tunjangan anak istri dan tunjangan lain-lain.

Polwan atau Polisi wanita adalah petugas kepolisian yang memiliki peran yang sama dengan polisi lainnya.

Dengan peran dan tanggung jawab Polwan dan polisi lain yang sama, tentunya gaji yang didapat pun sama dengan polisi lainnya.

Yang membedakan besaran gaji hanya pada pangkat dan golongan yang dimiliki polisi.

Baca Juga: HUT Polwan 2022, Simak Tugas dan Tanggung Jawab Polisi Wanita, Jika Niat Gabung Kenali Sebelum Menyesal!

Kenaikan pangkat bisa didapatkan oleh setiap polisi asalkan memenuhi kualifikasi.

Mulai dari kualifikasi pendidikan dan lain-lainnya.

Dilansir dari berbagai sumber, gaji terendah yang diterima seorang Polwan adalah sebesar Rp 1 jutaan namun belum termasuk tunjangan.

Berikut rincian gaji Polwan berdasarkann golongan dan pangkatnya:

Baca Juga: 10 Ide Pantun HUT Polwan 2022, Cocok untuk Dibagikan di Medsos

Gaji polwan golongan I Tamtama

- Bhayangkara Dua Rp 1.643.500 hingga Rp 2.538.100.

- Bhayangkara Satu Rp 1.694.900 hingga Rp 2.617.500.

- Bhayangkara Kepala Rp 1.747.900 hingga Rp 2.783.900.

- Ajun Brigadir Polisi Dua Rp 1.802.600 hingga Rp 2.783.900.

- Ajun Brigadir Polisi Satu Rp 1.858.900 hingga Rp 2.870.900.

- Ajun Brigadir Polisi Rp 1.917.100 hingga Rp 2.960.700.

Baca Juga: Siapa Mallika Singh? Aktris Cantik Pemeran Utama Serial India Radha Krishna di ANTV, Ini Profil dan Biodatanya

Gaji polwan golongan II Bintara

- Brigadir Polisi Dua Rp 2.103.700 hingga Rp 3.457.100.

- Brigadir Polisi Satu Rp 2.169.500 hingga Rp 3.565.200.

- Brigadir Polisi Rp 2.237.400 hingga Rp 3.676.700.

- Brigadir Polisi Kepala Rp 2.307.400 hingga Rp 3.791.700.

- Ajun Inspektur Polisi Dua Rp 2.379.500 hingga Rp 3.910.300.

- Ajun Inspektur Polisi Satu Rp 2.454.000 hingga Rp 4.032.600.

Baca Juga: Download 20 Link Twibbon HUT Polwan 2022 KE 74, Desain Terbaru dan Gratis

Gaji polwan golongan III

- Perwira Pertama Inspektur Polisi Dua Rp 2.735.300 hingga Rp 4.425.200.

- Inspektur Polisi Satu Rp2.820.800 hingga Rp4.635.600.

- Ajun Komisaris Polisi Rp 2.909.100 hingga Rp4.780.600.

Baca Juga: Paling Dicari! Link Download YouTube MP3 Converter jadi MP3 MP3 Tanpa Aplikasi Downloader: Ada Lagu TikTok

Gaji polwan golongan IV

- Perwira Menengah Komisaris Polisi Rp 3.000.100 hingga Rp 4.930.100.

- Ajun Komisaris Besar Polisi Rp 3.093.900 hingga Rp 5.084.300.

- Komisaris Besar Polisi Rp 3.190.700 hingga Rp 5.243.400.

Baca Juga: Update Liga 2: Tanpa Supardi Nasir dan Nico Malau, Ini 20 Nama Pemain Dibawa PSMS Medan ke Bandung

Gaji Polwan golongan V

- Perwira Tinggi Brigadir Jenderal Polisi Rp 3.290.500 hingga Rp 5.407.400.

- Inspektur Jenderal Polisi Rp 3.393.400 hingga Rp 5.576.500.

- Komisaris Jenderal Polisi Rp 5.079.300 hingga Rp 5.750.900

- Jenderal Polisi Rp 5.238.200 hingga Rp 5.930.800.
Baca Juga: Ide Ucapan Selamat HUT Polwan 2022 Ke 74, Selamat Hari Polisi Wanita Wahai Pahlawan Wanitaku

Itulah besaran gaji yang diterima Polwan setiap bulannya.

Nominal diatas belum termasuk berbagai tunjangan yang diterima nantinya.***

Editor: Ahmad Fiqi Purba

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah