Jangan Takut Panas, Ini Manfaat Sinar Matahari Untuk Kesehatan

- 16 November 2021, 19:52 WIB
 Jangan Takut Panas, Ini Manfaat Sinar Matahari Untuk Kesehatan
Jangan Takut Panas, Ini Manfaat Sinar Matahari Untuk Kesehatan /Pixabay/

JURNAL MEDAN - Sinar Matahari tak hanya menghangatkan tetapi juga bermanfaat untuk kesehatan kulit Anda. Bagi Anda yang sering berkegiatan di luar ruangan jangan panas atau terkena sinar matahari. 

Paparan sinar matahari di pagi hari memicu reaksi kimia dan metabolik di dalam tubuh untuk menghasilkan vitamin D.

Vitamin yang satu ini tak hanya baik untuk menjaga tulang tetap kuat tetapi juga bagus untuk kesehatan kulit.

Menurut data dari Organisasi Kesehatan dunia (WHO), paparan sinar matahari membantu mengatasi berbagai masalah kulit seperti psoriasis, jerawat, eksim, dan infeksi jamur.

 Baca Juga: Resep Bika Ambon Asli dari Medan, Mudah Dibikin dan Cocok Disajikan untuk Keluarga

Mengapa bisa begitu? Ini karena vitamin D yang dihasilkan dari paparan sinar matahari memiliki sederet kegunaan.

1. Vitamin D memiliki sifat antimikroba dan juga antiperadangan. Dengan begitu mendapatkan paparan sinar matahari yang cukup setiap hari mampu meringankan berbagai masalah kulit seperti jerawat dan juga psoriasis.

2. Sinar matahari sebelum jam 9.00 pagi terutama sangat bagus untuk kesehatan kulit Anda. Cukup berjemur selama kurang lebih 15 menit setiap pagi untuk mendapatkan manfaatnya.

Baca Juga: Resep Kue Marble Cake Enak, Cocok Disajikan Saat Santai

Halaman:

Editor: Marzuki Manurung


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x