Resep Bikin Opor Ayam yang Selalu Hadir Saat Lebaran, Rasanya Gurih dengan Bumbu Rahasia Ini

- 28 April 2022, 14:15 WIB
Resep Bikin Opor Ayam yang Selalu Hadir Saat Lebaran, Rasanya Gurih dengan Bumbu Rahasia Ini
Resep Bikin Opor Ayam yang Selalu Hadir Saat Lebaran, Rasanya Gurih dengan Bumbu Rahasia Ini /Instagram @resepoporayam

Baca Juga: Sinopsis Terpaksa Menikahi Tuan Muda: Sosok Wanita Mirip Anita Muncul Lagi, Susan Buru-buru Beri Tahu Kinanti

Bumbu halus

• 10 butir bawang merah
• 8 siung bawang putih
• 1 sdm merica
• 1 sdm ketumbar
• 2/4 sdt jintan
• 2/4 biji pala
• 1 ibu jari jahe
• 1 ibu jari kunyit
• 50 gram kemiri
• Garam secukupnya

Cara membuat kuah opor ayam

1. Tumis bumbu halus dengan daun salam, daun jeruk, serai, dan lengkuas hingga harum.

Masukkan ayam, aduk hingga berubah warna.

Baca Juga: Deretan Stadion Elit Eropa yang Mirip Jakarta International Stadium dengan Teknologi Terbaru

2. Tuang air, masukkan asam jawa, gula pasir, dan kaldu bubuk, aduk kembali.

Masak dengan api sedang hingga ayam lunak dan air menyusut.

3. Tambahkan santan, masak kembali hingga matang dan bumbu meresap.

Halaman:

Editor: Arif Rahman


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah