Juara Umum ASEAN Para Games 2022, Indonesia Ternyata Gagal Meraih Medali Emas di 4 Cabor Unggulan Ini

- 6 Agustus 2022, 14:16 WIB
Indonesia gagal merebut emas di cabang tenis. Meski begitu, secara umum Indonesia keluar sebagai juara umum ASEAN Para Games 2022 di Solo
Indonesia gagal merebut emas di cabang tenis. Meski begitu, secara umum Indonesia keluar sebagai juara umum ASEAN Para Games 2022 di Solo /MUHAMMAD ADIMAJA/ANTARA FOTO

Namun, terdapat 4 cabor yang gagal mempersembahkan medali emas untuk Indonesia.

Dikutip dari laman resmi APG 2022, berikut 4 cabor yang tidak berhasil menyumbangkan medali emas untuk Indonesia.

Baca Juga: Update Liga 2 : Sriwijaya FC Tunjuk Mahyadi Panggabean Asisten dan PSMS Medan Datangkan Pemain Baru

1. Tenis

Di Cabor Tenis, Thailand keluar sebagai juara dengan perolehan 5 emas, 1 perak dan 2 perunggu.

Lalu diikuti Malaysia dengan 1 emas, 1 perak dan 2 perunggu. Indonesia berada ditempat ketiga dengan 2 perak dan 4 perunggu.

2. Wheelchair Basketball

Cabor Wheelchair Basketball Indonesia juga gagal merebut medali emas.

Dari 4 nomor yang dipertandingkan, Indonesia hanya mampu merebut 2 perunggu.

Baca Juga: 25 Ucapan Happy Independence Day Indonesia 17 Agustus dan Artinya dalam Bahasa Indonesia

Halaman:

Editor: Sunardi Panjaitan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah