Naskah Khutbah Jumat Tema Empat Hal yang Harus Ada Pada Diri Manusia

- 24 Februari 2022, 15:39 WIB
Ilustrasi Contoh Khutbah Tentang Empat Hal yang Harus Ada Pada Diri Manusia
Ilustrasi Contoh Khutbah Tentang Empat Hal yang Harus Ada Pada Diri Manusia /Pixabay.com/ wiganparky0

Berdasarkan hadis tersebut diatas memegang teguh amanah itu adalah sesuatu yang sangat penting dalam hidup ini, sekali saja orang tidak amanah, maka orang lain sulit untuk mempercayai kita, berbuat jujur dan tidak melakukan dusta dalam pergaulan di masyarakat, apapun posisi dan status sosial seseorang tentu kita harus menjaga diri dari sifat-sifat yang akan mengotori diri kita semua. Serta senantiasa menjaga kesucian yaitu:

Pertama: Membersihkan diri kita dari keburukan akhlak

Kedua: Membersihkan diri dari kotoran penyakit hati

Ketiga: Membersihkan diri dari perilaku dan perbuatan

Jahiliyah

Baca Juga: Rusia Hanya Butuh Waktu 1 Jam 22 Menit Melumpuhkan Persenjataan dan Infrastruktur Militer Ukraina

Jama’ah rahimakumullah

Syekh Abdurrahman As-Sa'di mengatakan Bahwa Allah Subhanahu wata’ala menjadikan akal kepada manusia adalah:

1. Agar manusia cenderung menganggap baik pada kebenaran

2. Agar manusia cenderung menganggap buruk segala yang bathil

Halaman:

Editor: Ahmad Fiqi Purba


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah